PENERAPAN PEMBELAJARAN MODEL KOOPERATIF TIPE TEAM GAMES TOURNAMENT (TGT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SIFAT-SIFAT OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT SISWA SD

Wijanarti, Yanti (2013) PENERAPAN PEMBELAJARAN MODEL KOOPERATIF TIPE TEAM GAMES TOURNAMENT (TGT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SIFAT-SIFAT OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT SISWA SD. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_PGSD_0810324_Title.pdf

Download (199kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PGSD_0810324_Abstract.pdf

Download (305kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PGSD_0810324_Table_of_Content.pdf

Download (323kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PGSD_0810324_Chapter1.pdf

Download (263kB) | Preview
[img] Text
S_PGSD_0810324_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (415kB)
[img]
Preview
Text
S_PGSD_0810324_Chapter3.pdf

Download (203kB) | Preview
[img] Text
S_PGSD_0810324_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (353kB)
[img]
Preview
Text
S_PGSD_0810324_Chapter5.pdf

Download (178kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PGSD_0810324_Bibliography.pdf

Download (177kB) | Preview
[img] Text
S_PGSD_0810324_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Penelitian ini dilakukan berdasarkan hasil evaluasi sehari–hari hasil nilai mata pelajaran matematika siswa dengan kompetensi dasar “Mengidentifikasi sifat-sifat operasi hitung“ menunjukan rendahnya hasil belajar. Dari 40 siswa di kelas IV hanya 30 siswa yang mencapai hasil belajar sebesar 75% ke atas. Oleh karena itu maka peneliti berinisiatif mengidentifikasi penyebab rendahnya hasil belajar siswa.Rendahnya kemampuan siswa dalam memahami konsep-konsep matematika sangat mungkin disebabkan oleh strategi pembelajaran yang diterapkan guru kurang sesuai dengan karakter konsepnya. Sebagai contoh kurang tepatnya strategi pembelajaran yang diterapkan guru dalam proses pembelajaran adalah sikap verbalistik dalam memahami konsep-konsep materi pembelajaran ditambah lagi dengan kecenderungan guru menyampaikan materi secara terus menerus tanpa memperhatikan daya serap siswa. Maksud penelitian ini adalah penelitian terapan, sedangkan metode penelitian ini adalah metode eksperimen atau percobaan dengan menggunakan dua kelompok. Kelompok pertama sebagai kelompok eksperimen yang memperoleh pembelajaran dengan menggunakan model Team Games Tournament (TGT) dengan media kartu kerja atau mendapat perlakuan dan kelompok kontrol yang memperoleh pembelajaran konvensional dengan metode ekspositori yang masing- masing kelompok mendapatkan tes, baik tes awal atau tes akhir.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar siswa yang menggunakan model kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) dengan media kartu kerja lebih baik daripada siswa yang pembelajarannya dengan konvensional dan mendeskripsikan sikap siswa SD yang menggunakan model kooperatif tipe Team Games Tournament (TGT) dengan media kartu kerja .Menurut metodenya, penelitian ini merupakan penelitian eksperimen.Populasi dan sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SDN coblong 2 Bandung sebanyak dua kelas yang .Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes.Tes yang digunakan berupa tes tipe uraian.Data yang terkumpul kemudian dihitung dan dicari nilai rata-rata siswa, hasil nilai tgersebut harus melebihi nilai KKM. Berdasarkan hasil analisis data hasil penelitian diperoleh kesimpulan : (1) hasil belajar siswa yang menggunakan model kooperatif tipe Team Games Tournament (TGT) dengan media kartu kerja lebih baik daripada siswa yang pembelajarannya dengan konvensional (2) sikap siswa SD yang menggunakan model kooperatif tipe Team Games Tournament (TGT) dengan media kartu kerja hal ini ditandai dengan sikap positif siswa terhadap pembelajaran kooperatif tipeTeams Games Tournament (TGT) Kata Kunci : Team Games Tournament (TGT) kooperatif, Kemampuan Kartu Kerja This research is an action research. This research is done based on the daily of evaluation result from students score of mathematic lesson in base competence “identifying calculation operation properties, shows low learning result. From 40 students of class four only 30 students who achieve above 75%. Based on the data, researcher initiates to identify the cause of low learning resul of those students. The low result of students in understanding mathematical concept is highly probably caused by inappropriate teaching strategy done by teacher with its concept character.As an example of inappropriate teaching strategy done by teacher in learning activities is verbalistic attitude in understanding subject matter concept and the tendency of teacher in conveying the subject matter continuously without paying attention to the students ability in comprehending it. The aim of this research is implemented research, while the method of this research is experiment method using two group of students. The first group as experimental group who get the learning strategy using Team Games Tournament (TGT) with work media card or getting treatment and second group is control group who follow conventional teaching method using expository and every group get test both initial test and final test. This research is intended to know the students learning result especially the group who get the treatment using Team Games Tournament (TGT) using work card media that will be better than using conventional one and to describe primary students attitude who using cooperative learning using Team Games Tournament with work media card.According to the media, this research is one of the experiment research. Population and sample which is taken in this research are two class of student class for of SDN Coblong 2, Bandung. Instrument used in this research is test, using description test. The collected data then be sumarized and averaged. The result have to be more than minimum criteria. Based on the data analysis, researcher conclude: (1) students learning result using cooperative using TGT using work card media is better than conventional one. (2) the students attitude of primary student who get treatment using TGT model shows positive toward learning process using TGT. Key word : Team Games Tournament (TGT), kooperatif, work card ability.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Fakultas Ilmu Pendidikan > Pedagogik > PGSD Bumi Siliwangi
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pedagogik > PGSD Bumi Siliwangi
Depositing User: Riki N Library ICT
Date Deposited: 10 Dec 2013 07:21
Last Modified: 10 Dec 2013 07:21
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/3957

Actions (login required)

View Item View Item