UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA TENTANG PENJUMLAHAN BILANGAN BULAT MELALUI PENDEKATAN REALISTIK : Penelitian Tindakan Kelas Pada Pembelajaran Matematika di Kelas II SDN 1 Parungtanjung Kecamatan Gunungputri – Kabupaten Bogor

Erom, (2013) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA TENTANG PENJUMLAHAN BILANGAN BULAT MELALUI PENDEKATAN REALISTIK : Penelitian Tindakan Kelas Pada Pembelajaran Matematika di Kelas II SDN 1 Parungtanjung Kecamatan Gunungputri – Kabupaten Bogor. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_PGSD_0904887_title.pdf

Download (256kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PGSD_0904887_abstract.pdf

Download (418kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PGSD_0904887_tableofcontent.pdf

Download (261kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PGSD_0904887_chapter1.pdf

Download (300kB) | Preview
[img] Text
S_PGSD_0904887_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (347kB)
[img]
Preview
Text
S_PGSD_0904887_chapter3.pdf

Download (462kB) | Preview
[img] Text
S_PGSD_0904887_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (557kB)
[img]
Preview
Text
S_PGSD_0904887_chapter5.pdf

Download (244kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PGSD_0904887_bibliography.pdf

Download (241kB) | Preview
[img] Text
S_PGSD_0904887_appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (346kB)

Abstract

Latar belakang penulisan Skripsi ini berdasarkan temuan rendahnya prestasi belajar serta ketidakmampuan siswa dalam memecahkan masalah matematika sudah dinilai sebagai salah satu yang cukup serius dan perlu penanganan segera dalam pembelajaran di sekolah. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana pelaksanaan pembelajaran matematika tentang penjumlahan bilangan bulat di kelas II SDN 1 Parungtanjung melalui penerapan pendekatan Realistik serta bagaimana peningkatan hasil belajar matematika siswa tentang penjumlahan bilangan bulat di kelas II SD Negeri I Parungtanjung melalui penerapan pendekatan realistik ? Ada dua jenis instrumen yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu pembelajaran dan instrumen pengumpulan data. Penelitian dilaksanakan di Sekolah Dasar Negeri I Parungtanjung Gunungputri Kabupaten Bogor dengan subyek penelitian adalah siswa kelas II pada semester II Tahun pelajaran 2013, berjumlah 30 orang siswa . Adapun hasil yang diperoleh dari rata – rata nilai tes formatif pada siklus I 70,6 sedangkan pada silkus II meningkat menjadi 91,33 pada siklus I kelompok yang memiliki ketuntasan dalam kerja kelompok sekitar 40% dan pada siklus II mengalami peningkatan sekitar 60%. Yang memiliki ketuntasan sedang pada siklus I sekitar 40 % dan pada siklus II 0%, sedangkan ketuntasan rendah pada siklus I dan II 0 % . Hasil dari penelitian ini dapat disimpulkan sebagai berikut bahwa pembelajaran matematika tentang penjumlahan bilangan bulat menunjukan peningkatan yang signifikan terlihat dari pelaksanaan pembelajaran dan hasil tes dari setiap siklus yang cenderung meningkat. Hasil belajar siswa terhadap pembelajaran matematika penjumlahan bilangan menunjukan sikap positif. Dengan demikian pendekatan realistik dapat dijadikan sebagai alat bantu untuk meningkatkan pembelajaran matematika tentang penjumlahan bilangan bulat di kelas II sekolah dasar.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Fakultas Ilmu Pendidikan > Pedagogik > PGSD Bumi Siliwangi
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pedagogik > PGSD Bumi Siliwangi
Depositing User: DAM STAF Editor
Date Deposited: 26 Sep 2013 03:01
Last Modified: 26 Sep 2013 03:01
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/1766

Actions (login required)

View Item View Item