PENGARUH PELIBATAN MASYARAKAT DAN LINTAS SEKTORAL DALAM MANAJEMEN PENGEMBANGAN/ PEMBINAAN PUSAT KEGIATAN BELAJAR MASYARAKAT (PKBM) TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS PROGRAM PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH : Studi pada PKBM di lingkungan Pendidikan Masyarakat Kantor Wilayah Departemen Pendidikan Nasional Propinsi Jawa Barat

Rachmatullah, Mamat (2013) PENGARUH PELIBATAN MASYARAKAT DAN LINTAS SEKTORAL DALAM MANAJEMEN PENGEMBANGAN/ PEMBINAAN PUSAT KEGIATAN BELAJAR MASYARAKAT (PKBM) TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS PROGRAM PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH : Studi pada PKBM di lingkungan Pendidikan Masyarakat Kantor Wilayah Departemen Pendidikan Nasional Propinsi Jawa Barat. S2 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
T_ADPEN_989557_Title.pdf

Download (221kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_ADPEN_989557_Abstract.pdf

Download (265kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_ADPEN_989557_Table_Of_Content.pdf

Download (346kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_ADPEN_989557_Chapter1.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
T_ADPEN_989557_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)
[img]
Preview
Text
T_ADPEN_989557_Chapter3.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
T_ADPEN_989557_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (401kB)
[img] Text
T_ADPEN_989557_Chapter5.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (656kB)
[img]
Preview
Text
T_ADPEN_989557_Chapter6.pdf

Download (385kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_ADPEN_989557_Bibliography.pdf

Download (252kB) | Preview
[img] Text
T_ADPEN_989557_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)

Abstract

Pendidikan Luar Sekolah di dalam perkembangannya menghadapi bebagai permasalahan baik disebabkan oleh faktor jangkauan pelayanan, efisiensi internal dan eksternal serta pengelolaan. Faktor-faktor tersebut merupakan kendala dan berpengaruh terhadap keberhasilan peningkatan kualitas program pendidikan luar sekolah. Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) sebagai inovasi manajemen dalam pengembangan/ pembinaan PKBM yang berbasis masyarakat secara konseptual ditujukan dalam upaya meningkatkan kualitas program-program pendidikan luar sekolah dimana dalam pengembangan/ pembinaannya melibatkan masyarakat dan lintas sektoral. Dalam upaya menggali informas sejauhmana hubungan pelibatan masyarakat dan ntas sektoral pengaruhnya terhadap program-program pendidikan luar sekolah, maka masalah penelitian yang diselidiki dalam studi ini adalah "Apakah pelibatan masyarakat dan lintas sektoral dalam manajemen pengembangan/ pembinaan PKBM berpengaruh terhadap peningkatan kualitas program-program pendidikan luar sekolah? ". Tujuan peneli"an ini adalah untuk memperoleh informasi tentang hubungan antara keterlibatan masyarakat dan lintas sektoral dalam manajemen pengembangan/ pembinaan PKBM terhadap peningkatan kualitas program pendidikan luar sekolah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah korelasional dengan teknik pengumpulan data melalui angket dengan Skala Likert. Sebagai objek penelitian adalah seluruh PKBM yang ada di Jawa Barat dengan sampel 103 PKBM (60% dari populasi 172 PKBM). Temuan hasil analisis data dari penelitian ini adalah : I. Korelasi pelibatan masyarakat (X|) terhadap kualitas penyelenggaraan program pendidikan luar sekolah (Y) adalah sebesar 0.38 (koefisien determinasi 0.144 x 100 = 14.4%). 2. Korelasi pelibatan Lintas Sektoral (X2) terhadap kualitas penyelenggaraan program pendidikan luar sekolah (Y) adalah sebesar 0,19 (koefisien determinasi 0,036 x 100 = 3,6%). 3. Korelasi joint effect X]X2 terhadap kualitas penyelenggaraan program pendidikan luar sekolah (Y) adalah sebesar 0,28 (koefisien determinasi 0,0784 x 100 - 7,8%). Hubungan korelasional tersebut Xi atas Y signifikan pada taraf kepercayaan 99%, kemudian X2 atas Y signifikan pada taraf kepercayaan 95%, dan joint effect (X]X2) atas Y signifikan pada taraf kepercayaan 99%, dengan persamaan regresi sederhana Xj atas Y, K = 34,64 + 0,52Xi, regresi sederhana X2 atas Y, f = 62,13 + 0,17X2, dan regresi ganda X,X2 atas Y, 7 = 325,07- 2,4Xi + 0,85X2. Implikasi penelitian. Inovas; manajemen dalam pengembangan/ pembinaan pendidikan luar sekolah melalu PKBM merupakan indikasi terjadinya perubahan kualitas penyelenggaraan program pendidikan luar sekolah. Di mana pelibatan masyarakat dan lintas sektoral merupakan faktor substansi yang ada pengaruhnya dengan peningkatan kualitas tersebut. Kemudian rekomendasi dari penelitian ini adalah peran para penyelenggara PKBM dan para petugas Pendidikan Masyarakat sangat menentukan, sehingga harus betul-betul memahami konsep-konsep PKBM dan mampu dalam penerapannya.

Item Type: Thesis (S2)
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Sekolah Pasca Sarjana > Administrasi Pendidikan S-2
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Administrasi Pendidikan S-2
Depositing User: Riki N Library ICT
Date Deposited: 30 Aug 2013 18:48
Last Modified: 30 Aug 2013 18:48
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/1171

Actions (login required)

View Item View Item