ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LABA PEDAGANG BUNGA DI DESA CIHIDEUNG KABUPATEN BANDUNG

    Rochmah Kartika, - (2007) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LABA PEDAGANG BUNGA DI DESA CIHIDEUNG KABUPATEN BANDUNG. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

    Abstract

    Penelitian ini mengungkapkan tentang "Analisis Faktor-Fak.tor yang
    Mempengaruhi Laba Pedagang Bunga di Desa Cihideung Kabupaten Bandung"
    dengan variabel-variabel yang akan berkenaan dengan biaya bahan baku, harga
    jual, dan pengalaman. Secara teoritis, basil penelitian ini diharapkan dapat
    memberikan sumbangan pemikiran terhadap perkembangan ilmu ekonomi,
    khususnya mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi laba, khususnya di
    kalangan pelaku ekonomi mikro. Secara praktis, basil penelitian ini diharapkan
    dapat dijadikan rekomendasi bagi pihak-pihak yang berkepentingan dalam
    menangani masalah faktor-faktor yang mempengaruhi laba.
    Sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai, maka metode yang digunakan
    dalam penelitian ini adalah Survey Eksplanatory Deskriptif. Teknik analisis data
    yang digunakan adalah regresi berganda untuk memprediksikan nilai variabel
    terikat atas perubahan nilai tertentu dari tiga variabel bebas.
    Hasil penelitian menunjukkan bahwa baik secara parsial maupun simultan,
    biaya bahan baku, hargajual, dan pengalaman berpengaruh terhadap laba. Melalui
    nilai koefisien determinan diketahui bahwa ketiga variabel bebas dapat
    menjelaskan variasi perubahan variabel terikat sebesar 99,4%, sedangkan sisanya
    di jelaskan variabel lain.
    Dari basil pembahasan maka solusi yang dapat disampaikan yaitu sebagai
    berikut : pelaku usaha atau dalam hal ini adalah petani sekaligus pedagang bunga,
    dalam menyikapi biaya bah.an baku yang tinggi harus berusaha melakukan
    efisiensi terhadap bah.an balm tanpa mengurangi kualitas produk yang dihasilkan.
    Dan juga berkaitan dengan pengalaman usaha hendaknya para petani dan
    pedagang bunga mendapatkan program pendidikan dan latihan untuk menambah
    ketrampilan dalam hal produksi dan pemasaran.

    [thumbnail of S_PEK_023190_Title.pdf] Text
    S_PEK_023190_Title.pdf

    Download (96kB)
    [thumbnail of S_PEK_023190_Abstract.pdf] Text
    S_PEK_023190_Abstract.pdf

    Download (228kB)
    [thumbnail of S_PEK_023190_Table_of_content.pdf] Text
    S_PEK_023190_Table_of_content.pdf

    Download (107kB)
    [thumbnail of S_PEK_023190_Chapter1.pdf] Text
    S_PEK_023190_Chapter1.pdf

    Download (355kB)
    [thumbnail of S_PEK_023190_Chapter2.pdf] Text
    S_PEK_023190_Chapter2.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (819kB)
    [thumbnail of S_PEK_023190_Chapter3.pdf] Text
    S_PEK_023190_Chapter3.pdf

    Download (307kB)
    [thumbnail of S_PEK_023190_Chapter4.pdf] Text
    S_PEK_023190_Chapter4.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (1MB)
    [thumbnail of S_PEK_023190_Chapter5.pdf] Text
    S_PEK_023190_Chapter5.pdf

    Download (87kB)
    [thumbnail of S_PEK_023190_Bibliography.pdf] Text
    S_PEK_023190_Bibliography.pdf

    Download (71kB)
    [thumbnail of S_PEK_023190_Appendix.pdf] Text
    S_PEK_023190_Appendix.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (920kB)
    Official URL: http://repository.upi.edu
    Item Type: Thesis (S1)
    Additional Information: ID SINTA pembimbing: Dr. Sumartini, MP.: 6141086 Drs. Ani Pinayani, MM. : 5993275
    Uncontrolled Keywords: laba, pedagang bunga, cihideung
    Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
    Divisions: Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis > Pendidikan Ekonomi
    Depositing User: Rena Rahmawati
    Date Deposited: 17 Jan 2024 04:25
    Last Modified: 17 Jan 2024 04:25
    URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/114094

    Actions (login required)

    View Item View Item