PENERAPAN TEKHNIK PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN MASALAH-MASALAH KONTEKSTUAL PADA MATA PELAJARAN SEJARAH

DEWI, ASTRI NOVITA (2014) PENERAPAN TEKHNIK PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN MASALAH-MASALAH KONTEKSTUAL PADA MATA PELAJARAN SEJARAH. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_SEJ_0800969_Title.pdf

Download (199kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_SEJ_0800969_Abstract.pdf

Download (162kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_SEJ_0800969_Chapter1.pdf

Download (248kB) | Preview
[img] Text
S_SEJ_0800969_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (348kB)
[img]
Preview
Text
S_SEJ_0800969_Chapter3.pdf

Download (337kB) | Preview
[img] Text
S_SEJ_0800969_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (595kB)
[img]
Preview
Text
S_SEJ_0800969_Chapter5.pdf

Download (164kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_SEJ_0800969_Bibliography.pdf

Download (158kB) | Preview
[img] Text
S_SEJ_0800969_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (332kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi dari keresahan penulis terhadap kurangnya pemahaman siswa terhadap masalah-masalah kontekstual dalam pembelajaran sejarah, kemampuan siswa hanya terpaku kepada buku sumber yang mereka bawa sehingga menyebabkan siswa kurang berkembang, terbukti ketika dilakukan tanya jawab pada saat menggunakan metode ceramah, pertanyaan dan jawaban yang diutarakan siswa hanya terfokus kepada fakta-fakta yang sebenarnya bisa mereka baca di buku pegangan mereka. Berangkat dari permasalahan diatas, penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman masalah-masalah kontekstual pada mata pelajaran sejarah. Untuk mewujudkannya, penulis mencoba menggunakan metode snowball throwing sebagai alat yang digunakan untuk meningkatkan pemahaman kontektual. Pada penelitian kali ini penulis menggunakan Penelitian Tindakan Kelas dengan mengadopsi model Jhon Elliot adapun kegiatan yang dilakukan terdiri dari perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IPA I SMAN I Cikalong Wetan. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah dengan menggunakan lembar observasi guru dan siswa, studi dokumentasi dan wawancara. Berdasarkan hasil temuan dilapangan, setelah diterapkan metode snowball throwing dalam pembelajaran sejarah, menunjukan ada perubahan yang positif dari kemampuan memahami masalah kontekstual. Berdasarkan empat siklus yang dilakukan peningkatan terjadi pada siklus yang kedua dan masih tetap naik pada siklus yang ketiga. Namun pada siklus yang keempat terjadi penurunan, hal ini yang dapat penulis simpulkan bahwa siklus keempat merupakan titik jenuh siswa dalam proses pembelajaran dengan metode snowball throwing. Berdasarkan uraian diatas pembelajaran dengan menggunakan metode snowball throwing dapat meningkatkan kemampuan siswa memahami masalah-masalah kontekstual pada mata pelajaran sejarah. Hal ini terbukti pada siklus ketiga yang merupakan puncak penelitian, dimana siswa mampu mencapai nilai dengan kategori baik dan sangat baik. Melihat hasil yang diperoleh, dapat disimpulkan bahwa proses pembelajaran ini bisa menjadi solusi dalam proses pembelajaran untuk menjawab masalah-masalah pada pembelajaran di kelas. This research is motivated unrest author of the lack of students' understanding of the contextual issues in the teaching of history , the ability of students just glued to the source books they carry , causing students less developed , proven when done frequently asked questions during the lecture method , questions and answers students expressed only focus on the facts that they can actually read their handbook . Departing from the above problems , this research aims to improve understanding of contextual issues on the subjects of history . To that end , the author tried to use the method of snowball throwing as a tool used to increase contextual understanding . In the present study the authors use the Classroom Action Research model adopted Jhon Elliot as for the activities carried out consisting of planning , action , observation and reflection . Subjects in this study were students of class XI Science SMAN I Cikalong I Wetan . The data collection technique is done by using the observation sheet teachers and students , study documentation and interviews . Based on the findings of the field , after throwing the snowball method applied in the teaching of history , shows there is a positive change from the ability to understand the contextual issues . Based on the four cycles that do increase occurred in the second cycle and is still up to the third cycle . But in the fourth cycle of decline , this writer can conclude that the fourth cycle is a saturation point in the learning process by throwing the snowball method . Based on the above description of learning by using throwing snowball method can improve the ability of students to understand the contextual issues on the subjects of history . This is evident in the third cycle which is the culmination of research , where students are able to achieve value with good and excellent categories . Looking at the results obtained , it can be concluded that the learning process can be a solution in the learning process to address the problems in the classroom .

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: metode snowball throwing, kemampuan siswa, kontekstual pelajaran sejarah
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial > Pendidikan Sejarah
Depositing User: DAM staf
Date Deposited: 19 Sep 2014 08:10
Last Modified: 19 Sep 2014 08:10
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/10911

Actions (login required)

View Item View Item