Debi Faradila, - (2023) PENERAPAN MODEL EXPERIENTIAL LEARNING DALAM PEMBELAJARAN MENULIS CERITA PENDEK PADA SISWA SMP. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.
Text
S_ADP_1804936_Title.pdf Download (661kB) |
|
Text
S_ADP_1804936_Chapter1 .pdf Download (174kB) |
|
Text
S_ADP_1804936_Chapter2 .pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (383kB) |
|
Text
S_ADP_1804936_Chapter3 .pdf Download (293kB) |
|
Text
S_ADP_1804936_Chapter4 .pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (1MB) |
|
Text
S_ADP_1804936_Chapter5 .pdf Download (107kB) |
|
Text
S_ADP_1804936_Appendix.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (17MB) |
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan dalam kemampuan menulis pada siswa khususnya menulis teks cerita pendek. Permasalahan tersebut karena siswa menganggap bahwa menulis merupakan hal yang sulit dan kurangnya ketertarikan siswa pada kegiatan menulis. Oleh karena itu, penulis melakukan penelitian dengan menerapkan model experiential learning untuk meningkatkan kemampuan menulis cerita pendek pada siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan yang berarti antara kemampuan siswa dalam menulis cerita pendek sebelum dan sesudah menggunakan model experiential learning di SMP Negeri 1 Conggeang. Penelitian ini menggunakan metode PTK model Kemmis dan Mc. Taggart. Pembelajaran dalam penelitian ini mengggunakan model experiential learning. hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan setelah dilakukan pembelajaran menulis dengan model experiential learning. Hal tersebut dapat dibuktikan dengan nilai-rata-rata kemampuan menulis cerita pendek yang meningkat dalam semua aspek. Selain itu, nilai rata-rata kelas sebelum menggunakan model experiential leaning adalah 60,6 dan setelah menggunakan model experiential learning adalah 80,9. Respons yang diberikan siswa terhadap tindakan yang telah diterapkan juga mendapat respons yang positif. Dengan demikian, maka dapat disimpulkan bahwa model experiential learning dapat meningkatkan kemampuan menulis cerita pendek pada siswa.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Additional Information: | Link Google Scholar: https://scholar.google.com/citations?hl=en&user=8xWb7QkAAAAJ&scilu=&scisig=ACseELIAAAAAZHIIM5DLqfrapRJbqcBDhLeGE-Q&gmla=AHoSzlWfDldsyiZ9WKk0aXlnbUYFuqrft5_17GL6eFbNehe0964VKKDA2ENFLQIPmjSGo22XxSeoXQKlZmYS917WhPOevZVaSKAp5-U&sciund=6907960612175001206 SINTAID Dosen Pembimbing: Andoyo Sastromiharjo : 5987306 Isah Cahyani : 5994299 |
Uncontrolled Keywords: | model experiential learning, kemampuan menulis, teks cerita pendek |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra > Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia > Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia |
Depositing User: | Debi Faradila |
Date Deposited: | 30 May 2023 06:39 |
Last Modified: | 30 May 2023 06:39 |
URI: | http://repository.upi.edu/id/eprint/90580 |
Actions (login required)
View Item |