HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL ORANG TUA DENGAN EFIKASI DIRI PADA REMAJA DALAM PEMILIHAN JURUSAN

Friyanti, - (2013) HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL ORANG TUA DENGAN EFIKASI DIRI PADA REMAJA DALAM PEMILIHAN JURUSAN. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
s_psi_0800922_table_of_content.pdf

Download (532kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_psi_0800922_chapter_i.pdf

Download (309kB) | Preview
[img] Text
s_psi_0800922_chapter_ii.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (433kB)
[img]
Preview
Text
s_psi_0800922_chapter_iii.pdf

Download (416kB) | Preview
[img] Text
s_psi_0800922_chapter_iv.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (586kB)
[img]
Preview
Text
s_psi_0800922_chapter_v.pdf

Download (226kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_psi_0800922_bibliography.pdf

Download (295kB) | Preview
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis hubungan antara dukungan sosial orang tua dengan efikasi diri pada remaja dalam pemilihan jurusan. Subjek dalam penelitian ini adalah 86 siswa yang akan memilih jurusan di SMAN 6 Bandung. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Peneliti menyebarkan kuesioner tentang dukungan sosial orang tua dan efikasi diri sebagai alat pengumpul data. Teknik sampling yang digunakan adalah Simple Random Sampling. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan korelasi Product Moment Pearson. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan bahwa ada hubungan positif yang signifikan antara dukungan sosial orang tua dengan efikasi diri dalam memilih jurusan, koefisien korelasi 0,650 dan tingkat signifikasi 0,000 (p<0,05). Ini berarti semakin tinggi dukungan sosial orang tua maka semakin tinggi pula efikasi diri dalam memilih jurusan. Penelitian ini diharapkan mampu membentuk efikasi diri pada remaja ketika memilih jurusan serta bagi orang tua mampu memberikan dukungan sosial terhadap anaknya terutama ketika mereka sedang memilih jurusan di sekolah. kata kunci: dukungan sosial orang tua, efikasi diri, pemilihan jurusan, siswa

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: S PSI FRI h-2013
Uncontrolled Keywords: Dukungan sosial orang tua, efikasi diri, pemilihan jurusan, siswa
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Program Studi Psikologi
Depositing User: Staf Koordinator 2
Date Deposited: 30 Jun 2014 07:51
Last Modified: 30 Jun 2014 07:51
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/8799

Actions (login required)

View Item View Item