EFEKTIVITAS BIMBINGAN TEMAN SEBAYA DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL SISWA

Aminudin, Djoni (2012) EFEKTIVITAS BIMBINGAN TEMAN SEBAYA DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL SISWA. S2 thesis, Universitas pendidikan indonesia.

[img]
Preview
Text
t_bp_0908607_table_of_content.pdf

Download (263kB) | Preview
[img]
Preview
Text
t_bp_0908607_chapter1.pdf

Download (313kB) | Preview
[img]
Preview
Text
t_bp_0908607_chapter2.pdf

Download (451kB) | Preview
[img]
Preview
Text
t_bp_0908607_chapter3.pdf

Download (365kB) | Preview
[img]
Preview
Text
t_bp_0908607_chapter4.pdf

Download (530kB) | Preview
[img]
Preview
Text
t_bp_0908607_chapter4.pdf

Download (530kB) | Preview
[img]
Preview
Text
t_bp_0908607_chapter5.pdf

Download (264kB) | Preview
[img]
Preview
Text
t_bp_0908607_bibliography.pdf

Download (276kB) | Preview
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Teman sebaya dianggap sebagai orang yang mau mengerti dan paling perduli terhadap permasalahan yang sedang dihadapi tanpa harus menggurui atau memarahi. Teman sebaya juga dianggap sahabat yang paling aman, mereka punya bahasa yang sama dalam berkomunikasi sehingga siswa dapat menyampaikan masalahnya dan tidak harus belajar secara formal. Dengan dasar penelitian tersebut, penelitian ini bertujuan mengetahui efektivitas bimbingan teman sebaya dalam meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal siswa kelas XI TKJ di SMK Taruna Bhakti, Depok-Jawa Barat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Pre-Eksperimen dengan desain One-Group Pretest-Posttest Design. Penelitian dilakukan di SMK Taruna Bhakti Depok Jawa Barat. Kelas XI TKJ 1 dan XI TKJ 2 ditetapkan sebagai kelas eksperimen atau subjek penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bimbingan teman sebaya untuk siswa SMK Taruna Bhakti Depok Jawa Barat terbukti efektif dalam meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal siswa pada aspek percaya, sikap suportif dan sikap terbuka. Lebih lanjut, dari hasil penelitian ini menghasilkan kesimpulan bahwa kemampuan komunikasi siswa sebelum diberikan bimbingan teman sebaya tergolong sangat rendah, sedangkan kemampuan komunikasi siswa sesudah diberikan teman sebaya tergolong sangat tinggi. Dengan hasil penelitian tersebut, direkomendasikan bagi guru bimbingan dan konseling menerapkan bimbingan teman sebaya untuk mendukung program kerja bimbingan dan konseling di sekolah.

Item Type: Thesis (S2)
Additional Information: TBP AMI e-2012
Uncontrolled Keywords: Komunikasi Interpersonal, Bimbingan Teman Sebaya
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Bimbingan dan Konseling S-2
Depositing User: Staf Koordinator 3
Date Deposited: 25 Jun 2014 07:00
Last Modified: 25 Jun 2014 07:00
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/8616

Actions (login required)

View Item View Item