ANALISIS KESULITAN SISWA SMA KELAS XI DALAM MEMAHAMI KONSEP SISTEM SARAF

KHOIRIL ANWAR LUBIS, - (2009) ANALISIS KESULITAN SISWA SMA KELAS XI DALAM MEMAHAMI KONSEP SISTEM SARAF. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_BIO_045277_Titles.pdf

Download (366kB)
[img] Text
S_BIO_045277_Chapter1.pdf

Download (189kB)
[img] Text
S_BIO_045277_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (424kB)
[img] Text
S_BIO_045277_Chapter3.pdf

Download (267kB)
[img] Text
S_BIO_045277_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (330kB)
[img] Text
S_BIO_045277_Chapter5.pdf

Download (39kB)
[img] Text
S_BIO_045277_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian yang berjudul "Analisis Kesulitan Siswa SMA Kelas XI dalam Memahami Konsep Sistem Saraf'' bertujuan untuk mendeskripsikan kesulitan yang dialarni siswa dalam memahami konsep sistem saraf, dan apa saja hal yang melatar belakangi kesulitan tersebut. Penelitian ini dilakukan pada siswa SMA kelas XI sebanyak 40 orang yang telah mengikuti pelajaran sistem saraf. Untuk mengungkap letak kesulitan dan hal yang melatar belakanginya, maka dilakukan diagnosis dengan menggunakan soal tes pilihan ganda beralasan dan wawancara. Dari hasil penelitian terungkap bahwa siswa yang mengalami kesulitan memahami konsep sistem saraf secara um um adalah sebanyak 58,33%. Kesulitan tersebut meliputi: kesulitan memahami subkonsep sistem saraf dan fungsinya sebanyak 57,91 %; kesulitan memahami subkonsep struktur dan fungsi sel saraf sebanyak 57,50%; dan kesulitan memahami subkonsep mekanisme menjalarnya impuls saraf sebanyak 53,33%. Dari berbagai hal yang melatar belakangi kesulitan belajar terungkap bahwa abstrak konsep dan banyaknya istilah asing pada bahasan sistem saraf merupak.an ha! yang paling.dominan dirasakan sulit oleh siswa. MEMAHAMI KONSEP SISTEM SARAF Oleh Khoiril Anwar Lubis ABSTRAK Kata kunci: Sistem saraf, kesulitan belajar, memahami konsep.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: kesulitan siswa, sma , ,konsep sistem saraf
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Biologi
Depositing User: Silva Haira Meiyassinta
Date Deposited: 02 Jan 2023 01:57
Last Modified: 02 Jan 2023 01:57
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/84254

Actions (login required)

View Item View Item