EFEKTIVITAS IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN KONEKSI DAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA: STUDI META-ANALISIS

Raden Ghaida Shafa Nabilah, - (2022) EFEKTIVITAS IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN KONEKSI DAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA: STUDI META-ANALISIS. S2 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
T_MAT_1706663_Title.pdf

Download (273kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_MAT_1706663_Chapter1.pdf

Download (218kB) | Preview
[img] Text
T_MAT_1706663_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (261kB)
[img]
Preview
Text
T_MAT_1706663_Chapter3.pdf

Download (196kB) | Preview
[img] Text
T_MAT_1706663_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (365kB)
[img]
Preview
Text
T_MAT_1706663_Chapter5.pdf

Download (193kB) | Preview
[img] Text
T_MAT_1706663_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (877kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Dalam kurun waktu 10 tahun (2013-2022) terdapat berbagai macam penelitian terkait implementasi model pembelajaran Learning Cycle terhadap peningkatan kemampuan koneksi dan pemecahan masalah matematis siswa. Oleh sebab itu, peneliti ingin mensintesis penelitian dengan fokus tersebut untuk mengetahui seberapa besar efektivitas model pembelajaran Learning Cycle terhadap kemampuan koneksi dan pemecahan masalah matematis siswa dengan karakteristik studi berupa jenjang pendidikan dan ukuran sampel. Penelitian ini menganalisis 14 studi primer yang memenuhi seleksi kriteria inklusi yang sudah ditentukan. Perangkat lunak Comperhensive Meta-Analysis (CMA) digunakan untuk membantu proses uji statistik. Indeks effect size yang digunakan pada penelitian ini menggunakan persamaan Hedge’s. Berdasarkan hasil analisis diperoleh: 1) Implementasi model pembelajaran Learning Cycle memiliki efektivitas sedang terhadap peningkatan kemampuan koneksi matematis peserta didik secara keseluruhan dan efektivitas tinggi terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis peserta didik secara keseluruhan; 2) Implementasi model pembelajaran Learning Cycle terhadap peningkatan kemampuan koneksi matematis siswa tidak memiliki perbedaan efektivitas pada jenjang pendidikan SMP dan SMA, sedangkan terhadap peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematis memiliki efektivitas lebih tinggi pada jenjang pendidikan SMA; 3) Implementasi model pembelajaran Learning Cycle terhadap peningkatan kemampuan koneksi matematis siswa tidak memiliki perbedaan efektivitas pada ukuran sampel (n≤30 dan n≥31), sedangkan peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematis memiliki efektivitas lebih tinggi pada ukuran sampel dengan banyak siswa n≥31.

Item Type: Thesis (S2)
Additional Information: Link Google Scholar: Elah Nurlaelah: https://scholar.google.com/citations?user=Kc-9bRgAAAAJ&hl=id&oi=ao Dadang Juandi: https://scholar.google.com/citations?user=WR4KQ-kAAAAJ&hl=id&oi=ao ID SINTA Dosen Pembimbing: Elah Nurlaelah: 6665327 Dadang Juandi: 6042761
Uncontrolled Keywords: Efektivitas, Learning Cycle, Koneksi Matematis, Pemecahan Masalah Matematis, Meta-analisis, Effect Size
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Matematika
Depositing User: Raden Ghaida Shafa Nabilah
Date Deposited: 09 Sep 2022 06:59
Last Modified: 09 Sep 2022 06:59
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/79178

Actions (login required)

View Item View Item