Chairul Hakim, - (2022) Kinerja Industri Mikro dan Kecil di DKI Jakarta. S3 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.
Text
D_IMN_1707550_Title.pdf Download (523kB) |
||
|
Text
D_IMN_1707550_Chapter1.pdf Download (211kB) | Preview |
|
Text
D_IMN_1707550_Chapter2.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (719kB) |
||
Text
D_IMN_1707550_Chapter3.pdf Download (636kB) |
||
Text
D_IMN_1707550_Chapter4.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (1MB) |
||
Text
D_IMN_1707550_Chapter5.pdf Download (157kB) |
||
Text
D_IMN_1707550_Appendix.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (1MB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat model peningkatan kinerja Industri Mikro dan Kecil (IMK) melalui budaya organisasi, efektivitas kepemimpinan, dan knowledge management. Metode penelitian yang digunakan yaitu analisis deskriptif verifikatif, dengan objek meliputi 4 variabel terdiri atas budaya organisasi, efektivitas kepemimpinan, knowledge management, dan kinerja IMK. Adapun subjek yang dijadikan sebagai unit analisis yaitu pelaku IMK yang berada di DKI Jakarta. Ukuran populasi dalam penelitian ini berjumlah 37.850 unit, sedangkan jumlah unit analisis sebesar 396 pelaku IMK di DKI Jakarta. Pengolahan data melalui software Amos v.22 sedangkan analisis data menggunakan Structural Equation Modeling SEM), Hasil penelitian membuktikan bahwa semakin kuat budaya organisasi dan efektivitas kepemimpinan maka semakin tinggi pula tingkat kinerja IMK, tingkat knowledge management dapat memediasi pengaruh budaya organisasi dan efektivitas kepemimpinan terhadap kinerja IMK. Novelty pada penelitian ini yaitu dihasilkannya model strategi peningkatan kinerja IMK yang melibatkan budaya organisasi, efektivitas kepemimpinan, dan knowledge management sebagai variabel mediasinya. Kata Kunci : Budaya Organisasi, Efektivitas Kepemimpinan, Kinerja Industri Mikro dan Kecil, Knowledge Management
Item Type: | Thesis (S3) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Budaya Organisasi, Efektivitas Kepemimpinan, Kinerja Industri Mikro dan Kecil, Knowledge Management |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Sekolah Pasca Sarjana > Ilmu Manajemen S-3 |
Depositing User: | Chairul Hakim |
Date Deposited: | 19 May 2022 01:28 |
Last Modified: | 19 May 2022 01:28 |
URI: | http://repository.upi.edu/id/eprint/72340 |
Actions (login required)
View Item |