PANDANGAN ORANG TUA BEKERJA TERHADAP PENDIDIKAN SEKS ANAK USIA DINI (Studi Kualitatif dengan Pendekatan Studi Kasus di Sawangan, Depok)

Nelis Nazziatus Sadiah Qosyasih, - (2021) PANDANGAN ORANG TUA BEKERJA TERHADAP PENDIDIKAN SEKS ANAK USIA DINI (Studi Kualitatif dengan Pendekatan Studi Kasus di Sawangan, Depok). S2 thesis, UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA.

[img] Text
T_PAUD_1803593_Title.pdf

Download (378kB)
[img] Text
T_PAUD_1803593_Chapter1.pdf

Download (120kB)
[img] Text
T_PAUD_1803593_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (158kB) | Request a copy
[img] Text
T_PAUD_1803593_Chapter3.pdf

Download (328kB)
[img] Text
T_PAUD_1803593_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (232kB) | Request a copy
[img] Text
T_PAUD_1803593_Chapter5.pdf

Download (45kB)
[img] Text
T_PAUD_1803593_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (683kB) | Request a copy
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Kasus kekerasan seksual terhadap anak merupakan masalah besar dengan kasus yang terus meningkat setiap tahunnya. Saat pandemi covid-19, kasus yang paling tinggi adalah kasus kekerasan seksual berbasis online dan pornografi. Pada satu sisi, anak sangat membutuhkan pengawasan dan pengasuhan yang maksimal dari orang tua. Disisi lain, ada orang tua dengan ayah bekerja dan ibu bekerja yang memiliki keterbatasan waktu dalam menjaga dan mengasuh anak. Untuk itu, peneliti tertarik untuk melihat bagaimana pandangan orang tua bekerja terhadap pendidikan seksual anak usia dini yang bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pemahaman orang tua bekerja yang memiliki keterbatasan waktu. Penelitian ini menggunakan kualitatif dengan teknik pengambilan data menggunakan wawancara mendalam. Responden penelitian ini adalah dua ibu bekerja dan satu ayah bekerja yang menitipkan anak pada orang yang memiliki pertalian darah. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan pendekatan grounded theory. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa orang tua bekerja memahami keterbatasan waktu yang dimiliki sehingga mereka melakukan pencegahan dengan cara memberikan perhatian khusus dalam menjaga diri, memberitahu batasan privasi diri sendiri dan orang lain. Responden memantau anak baik secara langsung maupun melalui media komunikasi. Orang tua bekerja juga melakukan pengasuhan bersama (co-parenting) dimana orang yang memiliki pertalian darah dilibatkan dalam pola pengasuhan dan penjagaan. Hal ini menunjukkan bahwa orang tua bekerja memiliki kepedulian sangat tinggi terhadap keselamatan anak agar terhindar dari kekerasan seksual. Rekomendasi dalam penelitian ini ditujukan kepada peneliti selanjutnya untuk merambah subjek penelitian. Cases of sexual violence against children are a problem which cannot be underestimated with cases that continue to increase every year. Currently (2021) the Covid-19 pandemic has the highest cases of online and graphic-based sexual violence. On the one hand, children really need maximum supervision and care from their parents. On the other hand, there are parents with working fathers and working mothers who have limited time in looking for and caring for their children, so parents should entrust their children to people who has relation in family. Base on this reason, the researcher is interested in seeing how the parents’ view work toward sexual education in early childhood. Thus, this research aims to know and analyze the understanding of working parents who have limited time to interact with their children about their child's sexual education. This research is a qualitative research with a case study design. The main data collection technique in this research is in-depth interviews with purposively selected respondents. The respondents of this study were two working mothers and one working father who left their children in people who have consanguinity, as for the data analysis in this study using a grounded theory approach. The results of this study revealed that working parents understand the limitations of time they have so that working parents take prevention by giving special attention with understanding of taking care of themselves, telling the limits of privacy for themselves and others, and not easily trusting strangers. Parents do monitor children either directly and through the medium of communication and it is done as often as possible. Working parents also do nurture together (co-parenting) in which grandmothers and people who have consanguinity are involved in the pattern of parenting and care. This shows that working parents have a very high concern for the safety of their children in order to avoid sexual violence. In addition, there is a prejudice against working parents who are considered not to care about their children in fact in this study it shows that working parents are very concerned about the safety of their children, therefore there is unnecessary dichotomy that separates working parents, especially working mothers and mothers who do not work. In fact, working or not, every parent has the same concern for their child, especially on the safety of their child in order to avoid sexual harassment. The first recommendation in this study is addressed to further researchers to explore research subjects.

Item Type: Thesis (S2)
Uncontrolled Keywords: Orang Tua Bekerja, Feminist Poststrukturalis, Pendidikan Seksual, Anak Usia Dini
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Pendidikan Olahraga S-2
Sekolah Pasca Sarjana > Pendidikan Olahraga S-3
Sekolah Pasca Sarjana > Pendidikan Sejarah S-2
Sekolah Pasca Sarjana > Pendidikan Seni S-2
Depositing User: Nelis Nazziatus Sadiah Qosyasih
Date Deposited: 03 Feb 2022 06:25
Last Modified: 03 Feb 2022 06:25
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/70758

Actions (login required)

View Item View Item