PENGARUH PEMBELAJARAN TARI KREATIF TERHADAP KECERDASAN MUSIKAL ANAK USIA 5-6 TAHUN

Sabila Kurnia, - (2021) PENGARUH PEMBELAJARAN TARI KREATIF TERHADAP KECERDASAN MUSIKAL ANAK USIA 5-6 TAHUN. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PGPAUD_1700172_Title.pdf

Download (442kB)
[img] Text
S_PGPAUD_1700172_Chapter1.pdf

Download (116kB)
[img] Text
S_PGPAUD_1700172_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (220kB)
[img] Text
S_PGPAUD_1700172_Chapter3.pdf

Download (196kB)
[img] Text
S_PGPAUD_1700172_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (581kB)
[img] Text
S_PGPAUD_1700172_Chapter5.pdf

Download (110kB)
[img] Text
S_PGPAUD_1700172_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pentingnya kecerdasan musikal bagi setiap individu dalam proses perkembangannya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pembelajaran tari kreatif terhadap kecerdasan musikal anak usia 5-6 tahun. Adapun metode yang digunakan adalah kuantitatif eksperimen Single Subject Research, subjek penelitian adalah 4 orang anak usia 5-6 tahun. Sampel yang ada dalam penelitian ini terdiri dari 4 anak yang bertempat di Kabupaten Purwakarta. Teknik pengumpulan data yang dilakukan menggunakan tes, observasi dan dokumentasi. Sebelum penerapan pembelajaran tari kreatif kecerdasan musikal berada pada tingkat mulai berkembang, setelah penerapan pembelajaran tari kreatif kecerdasan musikal berkembang sesuai harapan serta mengalami perkembangan yang signifikan. Ini menunjukan bahwa menggunakan pembelajaran tari kreatif berpengaruh terhadap kecerdasan musikal pada anak usia dini. Hal ini dibuktikan juga dengan data tumpang tindih (overlap) menunjukan bahwa terdapat data overlap sebesar 5% antara baseline-1 dan intervensi dan antara kondisi intervensi dan baseline-2 sebesar 8.33%. Hal tersebut menunjukkan bahwa pembelajaran tari kreatif memberikan pengaruh pada kecerdasan musikal keempat subjek. ----- This research is motivated by the importance of musical intelligence for each individual in the process of development. The purpose of this study was to determine the effect of creative dance learning on the musical intelligence of children aged 5-6 years. The method used is a quantitative experimental Single Subject Research, the research subjects are 4 children aged 5-6 years. The sample in this study consisted of 4 children located in Purwakarta Regency. Data collection techniques were carried out using tests, observations and documentation. Before the application of creative dance learning musical intelligence was at the level of starting to develop, after the application of creative dance learning musical intelligence developed as expected and experienced significant development. This shows that using creative dance learning has an effect on musical intelligence in early childhood. This is also evidenced by overlapping data showing that there is a 5% data overlap between baseline-1 and intervention and between intervention conditions and baseline-2 of 8.33%. This shows that creative dance learning has an influence on the musical intelligence of the four subjects.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Pembelajaran Tari Kreatif, Kecerdasan Musikal, Anak Usia Dini
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LC Special aspects of education
Divisions: UPI Kampus Purwakarta > PGPAUD UPI Kampus Purwakarta
Depositing User: Sabila Kurnia
Date Deposited: 03 Sep 2021 03:34
Last Modified: 03 Sep 2021 03:34
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/65537

Actions (login required)

View Item View Item