FAKTOR RISIKO JATUH PADA LANSIA DI INDONESIA: LITERATURE REVIEW

Karina Mutiara Dewi Savitri, - (2020) FAKTOR RISIKO JATUH PADA LANSIA DI INDONESIA: LITERATURE REVIEW. D3 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
TA_JKR_1705143_Title.pdf

Download (475kB)
[img] Text
TA_JKR_1705143_Chapter 1.pdf

Download (269kB)
[img] Text
TA_JKR_1705143_Chapter 2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (270kB)
[img] Text
TA_JKR_1705143_Chapter 3.pdf

Download (179kB)
[img] Text
TA_JKR_1705143_Chapter 4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (460kB)
[img] Text
TA_JKR_1705143_Chapter 5.pdf

Download (154kB)
[img] Text
TA_JKR_1705143_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (43MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Tubuh lansia telah banyak mengalami proses penuaan yang menyebabkan penurunan fungsi pada sistem tubuh. Dampak yang bisa ditimbulkan adalah imobilitas yang membuat lansia rentan untuk terjatuh. Jatuh tersebut disebabkan oleh beberapa faktor risiko. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui faktor utama dari risiko jatuh pada lansia. Metode yang digunakan adalah literature review. Database yang digunakan yaitu Google Schoolar, Portal Garuda dan Open Journal System dengan kata kunci yang digunakan yaitu Faktor Risiko Jatuh, Risiko Jatuh pada Lansia dan Faktor Risiko Jatuh pada Lansia. Didapatkan 13 jurnal akhir yang kemudian dianalisa dengan meringkas, mencari perbedaan dan kesamaan, dan ditarik kesimpulan. Hasil dari literature review ini yaitu faktor risiko jatuh pada lansia berasal dari faktor intrinsik yaitu yang ada pada tubuh lansia seperti penyakit kronis yang diderita, konsumsi obat-obatan dan penurunan fungsi sistem tubuh. Faktor ekstrinsik atau yang berasal dari luar tubuh lansia seperti lingkungan yang berbahaya dan penggunaan alat bantu gerak. Faktor situasional seperti kurangnya aktivitas fisik, riwayat penyakit dan kurangnya pengetahuan pada caregiver atau keluarga. Faktor intinsik lebih berisiko terhadap kejadian jatuh pada lansia karena bisa menentukan ada atau tidaknya risiko jatuh dari faktor ekstrinsik dan faktor situasional.Penulis merekomendasikan sebaiknya caregiver atau keluarga yang merawat lansia di panti atau di rumah harus mau menambah pengetahuan agar mampu melakukan intervensi untuk mencegah risiko jatuh dengan benar pada lansia sehingga dapat menghilangkan resiko tersebut. Lansia harus dimotivasi agar mau untuk melakukan intervensi yang diberikan caregiver atau keluarga. The elderly body has experienced many aging processes that cause a decrease in function in the body system. The impact that can be caused is immobility which makes the elderly vulnerable to falling. The fall was caused by several risk factors. The purpose of this study is to determine the main factors of the risk of falling in the elderly. The method used is literature review. The database used is Google Schoolar, Garuda Portal and Open Journal System with the keywords used are Fall Risk Risk, Fall Risk in the Elderly and Fall Risk Risk in the Elderly. 13 final journals were obtained which were then analyzed by summarizing, looking for differences and similarities, and drawing conclusions. The results of this literature review are the risk factors for falls in the elderly derived from intrinsic factors that exist in the body of the elderly such as chronic illness, medication consumption and decreased function of the body's systems. Extrinsic factors or originating from outside the body of the elderly such as a dangerous environment and the use of motion aids. Situational factors such as lack of physical activity, history of illness and lack of knowledge in caregivers or family. Intrinsic factors are more at risk for falls in the elderly because they can determine whether or not there is a risk of falls from extrinsic factors and situational factors. The author recommends that caregivers or families caring for the elderly at home or at home should be willing to increase their knowledge in order to be able to intervene to prevent falling risks. properly in the elderly so as to eliminate the risk. The elderly must be motivated to be willing to intervene given caregivers or families.

Item Type: Thesis (D3)
Additional Information: No Panggil : TA JKR KAR f-2020; NIM :1705143
Uncontrolled Keywords: Faktor intrinsik, faktor ekstinsik, faktor situasional, jatuh pada lansia, resiko jatuh. intrinsic factor, extinsic factor, situational factor, fall in the elderly, risk of falling.
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan > Jurusan Pendidikan Kesehatan dan Rekreasi > Program Studi D3 Keperawatan
Depositing User: Karina Mutiara Dewi Savitri
Date Deposited: 26 Aug 2020 03:46
Last Modified: 26 Aug 2020 03:46
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/50665

Actions (login required)

View Item View Item