PENGUATAN SOLIDARITAS SOSIAL MASYARAKAT PADA TRADISI BUYUT MIDER : Studi Kasus di Desa Pekandangan Kecamatan Indramayu Kabupaten Indramayu

Khoerunisah, - (2019) PENGUATAN SOLIDARITAS SOSIAL MASYARAKAT PADA TRADISI BUYUT MIDER : Studi Kasus di Desa Pekandangan Kecamatan Indramayu Kabupaten Indramayu. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_SOS_1506704_Title.pdf

Download (552kB)
[img] Text
S_SOS_1506704_Chapter1.pdf

Download (183kB)
[img] Text
S_SOS_1506704_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (277kB)
[img] Text
S_SOS_1506704_Chapter3.pdf

Download (332kB)
[img] Text
S_SOS_1506704_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (404kB)
[img] Text
S_SOS_1506704_Chapter5.pdf

Download (107kB)
[img] Text
S_SOS_1506704_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (647kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini dilatarbelakangi oleh bergesernya nilai tradisional yang ada di dalam masyarakat mengingat zaman semakin maju dan perkembangan teknologi semakin pesat hingga membuat masyarakat lupa akan kesadaran untuk melestarikan warisan leluhur. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui sebuah tradisi yang dapat mempengaruhi sikap masyarakat dalam menjunjung tinggi nilai kebersamaan dan kekekrabatan di dalam kehidupan bermasyarakat. Tradisi Buyut Mider yang ada di Desa Pekandangan membuat masyarakat saling bersatu untuk terus menjaga dan melestarikan tradisi yang ada sebagai warisan leluhur yang sampai kapan pun tidak akan hilang apalagi sampai ditinggalkan oleh masyarakatnya. Hal tersebut membuat masyarakat semakin erat dan menjunjung tinggi nilai kebersamaan juga kekerabatan sehingga menciptakan kehidupan bermasyarakat dengan solidaritas sosial di dalamnya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode penelitian studi kasus di mana penelitian berlangsung di Desa Pekandangan Indramayu. Hasil yang ditemukan adalah solidaritas yang terjalin di dalam kehidupan bermasyarakat di Desa Pekandangan menunjukkan bahwa dari dulu hingga sekarang terjad sebuah perubahan akan tetapi tidak menghilangkan atau merubah makna yang terkandung dalam pelaksanaan tradisi buyut mider. Oleh karena itu Meski adanya perubahan yang membuat masyarakat bisa saja lupa dengan warisan leluhur yang ada, masyarakat tetap meyakini dan memegang teguh apa yang sudah tertanam sejak dahulu. Kemudian melestarikan tradisi Buyut Mider ini dengan berbagai cara yang dilakukan oleh masyarakat agar tradisi tidak hilang apalagi sampai ditinggalkan oleh masyarakatnya. Kata kunci: Buyut Mider, Solidaritas Sosial, Warisan Leluhur ABSTRACT This research is motivated by the shifting of traditional values in the community, given that the era is progressing and technological developments are increasing rapidly, making people forget the awareness to preserve ancestral heritage. This study aims to find out a tradition that can influence people's attitudes in upholding the value of togetherness and kinship in community life. The Mider Buyut tradition in Pekandangan Village makes people unite to continue to preserve and preserve existing traditions as ancestral inheritance that will not be lost until let alone by the people. This makes the community more closely and upholds the value of togetherness and kinship so as to create community life with social solidarity in it. The author uses case study methods and qualitative approaches. This study used a qualitative approach with a case study research method in which the study took place in the Indramayu Village. This research was conducted by interviewing 10 informants including key caretakers, village heads, 3 housewives, 2 rural village youths, farmers, builders, and cultural figures. The results found are the solidarity that has been established in the community life in Pekandangan Village shows that it is still maintained from the past until now. Despite the changes that make people forget about their ancestral heritage, the community still believes in and adheres to what has been planted for a long time. Then preserve the Mider Buyut tradition in various ways that are carried out by the community so that the tradition does not disappear especially to the point of being abandoned by the people. Key words: Buyut Mider, Social Solidarity, Ancestral Heritage

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: No. Panggil : S SOS KHO p-2019 ; Pembimbing : I. Elly Malihah, II. Syaifullah ; NIM : 1506704
Uncontrolled Keywords: Buyut Mider, Solidaritas Sosial, Warisan Leluhur
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial > Sosiologi
Depositing User: khoerunisah
Date Deposited: 20 Jun 2019 01:52
Last Modified: 20 Jun 2019 07:25
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/35402

Actions (login required)

View Item View Item