PEMBUATAN FLY CUTTER HOLDER UNTUK MESIN FRAIS DAN MESIN BOR DENGAN KAPASITAS O20 MM - O120 MM

    Irwadi Fikri, - (2019) PEMBUATAN FLY CUTTER HOLDER UNTUK MESIN FRAIS DAN MESIN BOR DENGAN KAPASITAS O20 MM - O120 MM. D3 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

    Abstract

    Tugas Akhir ini membahas tentang pembuatan fly cutter holder, yang bertujuan untuk menghasilkan fly cutter holder untuk mesin frais dan mesin bor dengan kapasitas
    serta untuk mengetahui waktu dan biaya yang dibutuhkan untuk pembuatan fly cutter holder. Dalam pembuatannya material yang digunakan untuk pembuatan fly cutter holder ini adalah ST42, dikarenakan alat yang akan digunakan tidak terlalu menekankan kekuatan bahan, dan murah. Proses pemesinan untuk pembuatan fly cutter holder ini meliputi: 1) proses bubut manual, 2) proses frais manual,3) proses bor, dab 4) proses kerja bangku. Secara teoritis total waktu dan biaya produksi yang dibutuhkan adalah 190,15 jam dan Rp. 710.711,00

    [thumbnail of TA_TM_1505323_Title.pdf] Text
    TA_TM_1505323_Title.pdf

    Download (338kB)
    [thumbnail of TA_TM_1505323_Chapter1.pdf] Text
    TA_TM_1505323_Chapter1.pdf

    Download (573kB)
    [thumbnail of TA_TM_1505323_Chapter2.pdf] Text
    TA_TM_1505323_Chapter2.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (1MB)
    [thumbnail of TA_TM_1505323_Chapter3.pdf] Text
    TA_TM_1505323_Chapter3.pdf

    Download (1MB)
    [thumbnail of TA_TM_1505323_Chapter4.pdf] Text
    TA_TM_1505323_Chapter4.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (361kB)
    [thumbnail of TA_TM_1505323_Appendix.pdf] Text
    TA_TM_1505323_Appendix.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (862kB)
    Official URL: http://repository.upi.edu
    Item Type: Thesis (D3)
    Additional Information: No. Panggil : TA TM IRW p-2019 ; Pembimbing : I. Wardaya, II. Yayat ; NIM : 1505323
    Uncontrolled Keywords: Fly cutter holder , Mesin frais, mesin bor.
    Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
    T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
    Divisions: Fakultas Pendidikan Teknik dan Industri > Jurusan Pendidikan Teknik Mesin > Program D3 Teknik Mesin
    Depositing User: Irwadi Fikri
    Date Deposited: 08 May 2019 03:15
    Last Modified: 08 May 2019 03:15
    URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/34824

    Actions (login required)

    View Item View Item