Setiani, Eria Noersari (2016) UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN SISWA DALAM MENULIS SURAT UNDANGAN ULANG TAHUN MELALUI PENERAPAN METODE PASANGAN BERNOMOR (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas V SDN Tegalkalong I Kecamatan Sumedang Utara Kabupaten Sumedang). S1 thesis, UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA.
Abstract
Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada siswa kelas V di SDN Tegalkalong I, didapatkan hasil yang kurang memuaskan dalam proses dan hasil pembelajaran menulis surat undangan ulang tahun. Untuk mengatasi kesulitan siswa dalam memahami keterampilan menulis surat undangan ulang tahun maka dilakukan penelitian tindakan kelas menggunakan rancangan penelitian dari Kemmis dan Taggart. Tindakan tersebut terdiri dari tahapan perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu lembar observasi siswa, instrumen penilaian kinerja guru perencanaan dan pelaksanaan, pedoman wawancara guru dan siswa, pedoman validasi, catatan lapangan, dan tes hasil belajar. Data yang diperoleh untuk kinerja guru perencanaan siklus I mencapai 81,25%, siklus II menjadi 93,75% dan siklus III meningkat menjadi 100%. Kinerja guru pelaksanaan siklus I mencapai 86,2%, siklus II menjadi 93,10% dan siklus III meningkat menjadi 100%. Aktivitas siswa yang mendapatkan kriteria baik sekali pada siklus I ada 14 (58,3%) siswa, siklus II 18 (75%) siswa dan siklus III menjadi 21 (87,5%) siswa. Hasil belajar pada data awal ada 4 siswa (16,6%) yang mencapai KKM 70. Siklus I, siswa yang tuntas menjadi 12 siswa (50%), siklus II meningkat mencapai 18 siswa (75%) dan pada siklus III 21 siswa (87,5%) yang tuntas, sehingga telah berhasil melebihi target yang ditentukan. Dapat disimpulkan penerapan metode pasangan bernomor dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada materi menulis surat undangan ulang tahun. Kata Kunci: Metode Pasangan Bernomor, Menulis Surat Undangan Ulang Tahun
|
Text
s_pgsd_kelas_1203316_title.pdf Download (470kB) | Preview |
|
|
Text
s_pgsd_kelas_1203316_table_of_content.pdf Download (254kB) | Preview |
|
|
Text
s_pgsd_kelas_1203316_chapter1.pdf Download (326kB) | Preview |
|
![]() |
Text
s_pgsd_kelas_1203316_chapter2.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (323kB) |
|
|
Text
s_pgsd_kelas_1203316_chapter3.pdf Download (422kB) | Preview |
|
![]() |
Text
s_pgsd_kelas_1203316_chapter4.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (1MB) |
|
|
Text
s_pgsd_kelas_1203316_chapter5.pdf Download (237kB) | Preview |
|
|
Text
s_pgsd_kelas_1203316_bibliography.pdf Download (254kB) | Preview |
|
![]() |
Text
s_pgsd_kelas_1203316_appendix.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (19MB) |
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | UPI Kampus Sumedang > PGSD Kelas UPI Kampus Sumedang |
Depositing User: | UPI Kampus Sumedang |
Date Deposited: | 28 Jul 2016 01:48 |
Last Modified: | 28 Jul 2016 01:48 |
URI: | http://repository.upi.edu/id/eprint/20645 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |