PENGEMBANGAN KURIKULUM MA TEMA TIKA SEBAGAI MATA PELAJARAN ADAPTIF PADA PROGRAM KEAHLIAN TATA BUSANA SMKN 3 PROBOLINGGO

Moh. Mahfud Effendi, - (2013) PENGEMBANGAN KURIKULUM MA TEMA TIKA SEBAGAI MATA PELAJARAN ADAPTIF PADA PROGRAM KEAHLIAN TATA BUSANA SMKN 3 PROBOLINGGO. S3 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
D_PK_0808987_Title.pdf

Download (341kB)
[img] Text
D_PK_0808987_Chapter1.pdf

Download (722kB)
[img] Text
D_PK_0808987_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)
[img] Text
D_PK_0808987_Chapter3.pdf

Download (1MB)
[img] Text
D_PK_0808987_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (4MB)
[img] Text
D_PK_0808987_Chapter5.pdf

Download (135kB)
[img] Text
D_PK_0808987_Bibliography.pdf

Download (222kB)
[img] Text
D_PK_0808987_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (13MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Matematika dalam struktur kurikulum SMK termasuk program adaptif, artinya matematika harus memberikan dasar pengetahuan yang luas dan kuat pada siswa agar lebih mudah dalam memahami program produktif vl.ucmutika dapat berfungsi adaptif jika pcngorganisasian materi matematika tcrinicgrasi dengan tujuan pembelajaran produktif. Tctapi tuntutan UN, BSNP. Dl DL dan SKKNI dapat melemahkan fungsi tersebut sehingga kurikulum matematika cendrung 1 menganut azas supply driven. Azas ini rnenimbulkan ketidaksesuaian antara SKL matematika dengan kebutuhan produktif, terjadi overload clan overlap materi ajar, dan jurnlah jam pelajaranan matematika bertambah. Berdasarkan hal tersebut maka tujuan penelitian ini adalah mengembangkan kurikulum matematika agar berfungsi adaptif di SMK. Penelitian pengembangan ini dilaksanakan di Program Keahlian Tata Susana SMKN 3 Probolinggo. Prosedur pengembangannya meliputi tiga tahap, yaitu: I) pendahuluan meliputi studi litcratur dan studi lapang untuk mcngetahui kurikulum rnaternatika yang digunakan; 2) pengembangan meliputi define, design, uji model "Limas Segitiga", pengembangan kurikulurn matematika adaptif clan uji validasi; dan 3) pengujian, yaitu implcmcntasi kurikulum untuk menguji apakah kurikulum matematika adaptif yang dihasilkan bcrpengaruh terhadap kemampuan produktif. Data yang dibutuhkan diperoleh dengan triangulasi dan dianalisis secara kualitatif dengan model interaktif dan perhitungan rating scale. Sedangkan data basil uji lapang dianalisis dcngan menggunakan regresi dan korlasi. Berdasarkan basil analisis diperoleh bahwa pengembangan kurikulum matematika adaptif merupakan pengembangan SKL dan SI matematika yang dibutuhkan oleh program produktif. Proses pengembangan ini mengalami kesulitan ketika harus mengakomudasi SKL BSNP, UN, dan pembelajaran produktif yang menggunakan sistem block. Oleh karena itu pada kurikulum yang baru juga mencakup beberapa SKL kurikulum lama clan memunculkan beberapa SKL baru. Penentuan urutan SKL didasarkan pada kebutuhan produktif dan hirarki matematika. Sedangkan jumlah jam yang digunakan adalah mengoptimalkan jumlah jam minimal sebesar 330, dengan distribusi yang didasarkan pada kegiatan tiap semester, banyaknya dan tingkat kcsulitan SKL dan KO matematika yang dibutuhkan. Berdasarkan basil penelitian ini ada beberapa saran yang perlu disampaikan: l) pemberlakuan perundang-undangan di SMK harus mempertimbangkan tujuan penyelenggaraan SMK; 2) guru harus dilibatkan dalam pengembangan kurikulum dan upaya peningkatan pemahaman dan keterampilan guru dalam pengembangan kurikulum khususnya pengembangan bahan ajar; clan 3) model pengembangan kurikulum "Limas Segitiga .. ini perlu dikaji lebih lanjut karena pada uji keterlaksanaan belum optimal sehingga dapat dikembangkan model-model baru khususnya dalam pengcmbangan kurikulum matematika adaptif di SMK.

Item Type: Thesis (S3)
Additional Information: ID SINTA promotor : Prof Dr. WAHYUDIN, M.Pd : 5979725 Prof. Dr. MUKHIDIN, M.Pd : 5991832 Prof. Dr. ISHAK ABDULHAK, M.Pd : 5991803
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: adaptif, produktif clan integrasi kurikulum.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Pengembangan Kurikulum S-3
Depositing User: Rena Rahmawati
Date Deposited: 01 Dec 2023 07:11
Last Modified: 01 Dec 2023 07:11
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/113156

Actions (login required)

View Item View Item