PENGARUH KAMPANYE #FDSUSTAINABEAUTY TERHADAP SIKAP DALAM MENGOLAH SAMPAH PRODUK KECANTIKAN: Studi Korelasi Pada Pengikut Akun Instagram @Femaledailynetwork

Dinda Tri Arifah, - (2023) PENGARUH KAMPANYE #FDSUSTAINABEAUTY TERHADAP SIKAP DALAM MENGOLAH SAMPAH PRODUK KECANTIKAN: Studi Korelasi Pada Pengikut Akun Instagram @Femaledailynetwork. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_IKOM_1908169_Title.pdf

Download (2MB)
[img] Text
S_IKOM_1908169_Chapter1.pdf

Download (353kB)
[img] Text
S_IKOM_1908169_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (385kB)
[img] Text
S_IKOM_1908169_Chapter3.pdf

Download (442kB)
[img] Text
S_IKOM_1908169_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (416kB)
[img] Text
S_IKOM_1908169_Chapter5.pdf

Download (156kB)
[img] Text
S_IKOM_1908169_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (3MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kampanye #FDSustainabeauty yang dibuat pada akun Instagram @femaledailynetwork terhadap sikap pengikut dalam mengolah sampah produk kecantikan. Variabel independent (X) pada penelitian ini adalah kampanye #FDSsutaibaneauty dengan sub variabel isi pesan dan struktur pesan. Variabel X akan diukur pengaruhnya terhadap variabel dependen (Y) yaitu sikap dalam mengolah sampah produk kecantikan. Penelitian ini menggunakan metode korelasi dengan pendekatan kuantitatif. Jumlah populasi pada penelitian ini adalah 705.000 pengikut dengan sampel sebanyak 100 responden pengikut akun instagram @femaledailynetwork dengan teknik pengambilan sampel random sampling. Hasil temuan dari penelitian ini diantaranya, pertama, terdapat pengaruh isi pesan kampanye #FDSustainabeauty pada Instagram @femaledailynetwork terhadap sikap pengikut dalam mengolah sampah produk kecantikan. Kedua, tidak terdapat pengaruh pada struktur pesan kampanye #FDSustainabeauty pada Instagram @femaledailynetwork terhadap sikap pengikut dalam mengolah sampah produk kecantikan. Secara keseluruhan, dapat disimpulkan bahwa kampanye #FDSustainabeauty (X) berpengaruh terhadap sikap pengikut dalam mengolah sampah produk kecantikan (Y). Besar pengaruh variabel independent (X) terhadap variabel dependen (Y) adalah 17.9% sementara 82,1% lainnya dapat dipengaruhi oleh variabel lain di luar model yang diteliti dalam penelitian ini. This study aims to analyze the effect of the #FDSustainabeauty campaign created on the @femaledailynetwork Instagram account towards the follower's attitude in managing beauty product waste. The independent variable (X) in this study is the #FDSsutaibaneauty campaign with sub-variables of message content and message structure. Variable X will be measured for its influence on the dependent variable (Y), namely the attitude in processing beauty product waste. This research uses a correlation method with a quantitative approach. The population in this study totaled 705,000 followers with a sample of 100 respondents who followed the @femaledailynetwork Instagram account with random sampling technique. The results of the research include, first, there is an influence on the content of the #FDSustainabeauty campaign message on Instagram @femaledailynetwork on the attitude of followers in processing beauty product waste. Second, there is no influence on the message structure of the #FDSustainabeauty campaign on Instagram @femaledailynetwork on the attitude of followers in processing beauty product waste. Overall, it can be concluded that the #FDSustainabeauty campaign (X) affects the attitude of followers in processing beauty product waste (Y). The effect of the independent variable (X) on the dependent variable (Y) is 17.9% while the other 82.1% can be influenced by other variables outside the model examined in this study.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: Link Google scholar: https://scholar.google.com/citations?view_op=new_articles&hl=en&imq=dinda+tri+arifah# ID SINTA Dosen Pembimbing: Suwatno: 5991814 Kusnendi: 5993243
Uncontrolled Keywords: Kampanye, Kampanye Instagram, Sampah Produk Kecantikan, Sikap Mengolah Produk Kecantikan Campaign, Instagram Campaign, Beauty Product Waste, Attitude towards Beauty Product Waste
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Dinda Tri Arifah
Date Deposited: 06 Oct 2023 03:10
Last Modified: 06 Oct 2023 03:10
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/109242

Actions (login required)

View Item View Item