ANALISIS KEMAMPUAN MEMBACA CEPAT TEKS BERBAHASA JEPANG : PenelitianDeskriptifpadaMahasiswaTingkat 3 JurusanPendidikanBahasaJepang FPBS UPI TahunAjaran 2012/2013

RATWULAN, Dea (2012) ANALISIS KEMAMPUAN MEMBACA CEPAT TEKS BERBAHASA JEPANG : PenelitianDeskriptifpadaMahasiswaTingkat 3 JurusanPendidikanBahasaJepang FPBS UPI TahunAjaran 2012/2013. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
s_jep_0805902_table_of_content.pdf

Download (291kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_jep_0805902_chapter1.pdf

Download (377kB) | Preview
[img] Text
s_jep_0805902_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (709kB)
[img]
Preview
Text
s_jep_0805902_chapter3.pdf

Download (608kB) | Preview
[img] Text
s_jep_0805902_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (865kB)
[img]
Preview
Text
s_jep_0805902_chapter5.pdf

Download (227kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_jep_0805902_bibliography.pdf

Download (262kB) | Preview
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Membaca merupakan salah satu kemampuan dalam pembelajaran bahasa. Dalam mata kuliah dokkai, terdapat 3 cara dan salah satunya adalah membaca cepat. Membaca cepat adalah teknik baca tulis dengan membaca secara cepat tanpa menghilangkan pemahaman dari bacaan. Jika kecepatan membaca dan menulis kita bertambah cepat, maka kita dapat menangkap informasi dengan cepat, dan memperbesar efisiensi pembelajaran dan pekerjaan. Oleh karena itu, penelitian ini menambil judul “Analisis Kemampuan Membaca Cepat Teks Berbahasa Jepang.” Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengukur kemampuan memaca cepat pada pembelajar bahasa Jepang dan untuk mengetahui kemampuan pemahaman teks bacaan. Sampel dari penelitian ini adalah mahasiswa tingkat 3 JPBJ FBPS UPI sebanyak 30 orang. Penelitian ini menggunakan penelitian dskriptif. Hasil dari data yang didapat adalah, rata-rata kecepatan membaca dari sampel adalah sebesar 159 WPM yang berarti kecepatan membaca mahaiswa masih sangat lambat. Sedangkan hasil pemahaman terhadap teks dengan cara membaca cepat yaitu sebesar 45.34 poin. Hal ini berarti mahasiswa belum mampu menangkap dengan baik pemahaman dari teks dengan cara membaca cepat. Hal ini tentunya disebabkan oleh beberapa faktor seperti minat, intensitas membaca, kesulitan yang dialami saat membaca, serta faktor psikologis.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: No Panggil S JEP RAT a-2012
Uncontrolled Keywords: KEMAMPUAN MEMBACA,BAHASA JEPANG
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
Divisions: Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra > Jurusan Pendidikan Bahasa Jepang
Depositing User: Staf Koordinator 2
Date Deposited: 07 Jul 2014 02:46
Last Modified: 07 Jul 2014 02:46
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/10824

Actions (login required)

View Item View Item