PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN CORE PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI TERHADAP KETUNTASAN BELAJAR SISWA :Suatu Penelitian Eksperimen terhadap Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Bandung

Rindu Rinjani Novianti, - (2009) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN CORE PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI TERHADAP KETUNTASAN BELAJAR SISWA :Suatu Penelitian Eksperimen terhadap Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Bandung. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_kom_056699_table_of_contents.pdf

Download (251kB)
[img] Text
s_kom_056699_chapter1.pdf

Download (263kB)
[img] Text
s_kom_056699_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (294kB)
[img] Text
s_kom_056699_chapter3.pdf

Download (336kB)
[img] Text
s_kom_056699_chapter5.pdf

Download (242kB)
[img] Text
s_kom_056699_bibliography.pdf

Download (246kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini berjudul “Pengaruh Model Pembelajaran CORE pada Mata Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi terhadap Ketuntasan Belajar Siswa” yang bertujuan untuk mengetahui perbedaan ketuntasan belajar siswa kelas VIII SMP antara siswa yang mengikuti pembelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) dengan model CORE dan siswa yang mengikuti pembelajaran TIK dengan model konvensional. Untuk mengetahui respon siswa terhadap model pembelajaran CORE. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan sampel penelitiannya adalah siswa kelas VIII SMP Negeri 3 Bandung dengan desain kelompok kontrol pretes-postes. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa pretes dan postes, angket, lembar observasi dan jurnal harian. Dalam penelitian ini ditemukan beberapa kesimpulan, diantaranya adalah terdapat perbedaan ketuntasan belajar antara siswa yang mengikuti pembelajaran TIK melalui model pembelajaran CORE dengan siswa yang mengikuti pembelajaran TIK secara konvensional, yaitu sebesar 87% berbanding 61% dan pada umumnya siswa memiliki respon positif terhadap pembelajaran model CORE.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA DOSEN PEMBIMBING: Heri Sutarno: 5993380 Eka Fitrajaya Rahman: 6038107
Uncontrolled Keywords: MODEL PEMBELAJARAN CORE, KETUNTASAN BELAJAR SISWA
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Program Studi Pendidikan Ilmu Komputer
Depositing User: Erni Alipiyani
Date Deposited: 22 Sep 2023 02:38
Last Modified: 22 Sep 2023 02:38
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/107901

Actions (login required)

View Item View Item