UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PASSING BAWAH BOLA VOLI MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF MELALUI PERMAINAN 2 VS 2 SMA PASUNDAN 1 BANDUNG

Samsul Ma'arif, . (2023) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PASSING BAWAH BOLA VOLI MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF MELALUI PERMAINAN 2 VS 2 SMA PASUNDAN 1 BANDUNG. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_JKR_1902960_Title.pdf

Download (478kB)
[img] Text
S_JKR_1902960_Chapter1.pdf

Download (179kB)
[img] Text
S_JKR_1902960_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (279kB)
[img] Text
S_JKR_1902960_Chapter3.pdf

Download (251kB)
[img] Text
S_JKR_1902960_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (681kB)
[img] Text
S_JKR_1902960_Chapter5.pdf

Download (84kB)
[img] Text
S_JKR_1902960_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (3MB)
Official URL: https://repostory.upi.edu

Abstract

Latar belakang penelitian yaitu untuk mengetahui hasil belajar passing bawah bola voli menggunakan model pembelajaran kooperatif melalui permainan 2 vs 2 dalam upaya meningkatkan hasil belajar siswa pada pembelajaran bola voli. Tujuan penelitian yaitu, untuk mengetahui apakah model pembelajaran kooperatif melalui permaainan 2 vs 2 dapat meningkatkan hasil belajar passing bawah pada pembelajaran bola voli di SMA Pasundan 1 Bandung. Penelitian ini yaitu Penelitian Tindakan Kelas (PTK) model Kemmis dan MC. Taggart yang menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Penelitian dilaksanakan di SMA Pasundan 1 Bandung pada kelas XI IPS 1 dengan jumlah peserta didik 30 orang (14 orang laki-laki dan 16 orang perempuan). Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan metode observasi, instrumen lembar penilaian tes unjuk kerja passing bawah dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa model pembelajaran kooperatif melalui permainan 2 vs 2 terhadap hasil belajar passing bawah peserta didik pada pembelajaran permainan bola voli pada tindakan kondisi awal terdapat 16,7% peserta didik yang tuntas karena banyak peserta didik yang melakukannya secara asal, pada siklus I terdapat 60% peserta didik yang sudah mampu untuk melakukan passing bawah tetapi masih dalam bimbingan dan instruksi, pada siklus II terdapat 86,7% peserta didik yang tuntas dalam pembelajaran passing bawah permainan bola voli. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran kooperatif melalui permainan 2 vs 2 dapat meningkatkan hasil belajar passing bawah permainan bola voli. Kegiatan pembelajaran passing bawah permainan bola voli dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif melalui permainan 2 vs 2 dapat menyelesaikan permasalahan yang terjadi pada peserta didik dalam hal meningkatkan kemampuan belajar. The background of the research is to find out the learning outcomes of volleyball lower passing using cooperative learning models through 2 vs 2 games in an effort to improve student learning outcomes in volleyball learning. The purpose of the study was to determine whether the cooperative learning model through the 2 vs 2 game can improve the learning outcomes of lower passing in volleyball learning at Pasundan 1 Bandung High School. This research is a Classroom Action Research (PTK) model of Kemmis and MC. Taggart model which uses a qualitative descriptive approach. The research was conducted at Pasundan 1 Bandung High School in class XI IPS 1 with 30 students (14 boys and 16 girls). The data collection technique in this study used the observation method, the instrument of the lower passing performance test assessment sheet and documentation. The results showed that the cooperative learning model through the 2 vs 2 game on the learning outcomes of students' lower passes in learning volleyball games in the initial condition action there were 16.7% of students who were complete because many students did it originally, in cycle I there were 60% of students who were able to do lower passes but were still under guidance and instruction, in cycle II there were 86.7% of students who were complete in learning the lower passes of volleyball games. Thus it can be concluded that the cooperative learning model through 2 vs 2 games can improve the learning outcomes of passing down volleyball games. Learning activities for passing down volleyball games using cooperative learning models through 2 vs 2 games can solve the problems that occur to students in terms of improving learning abilities.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: SINTA ID : 6136712 SINTA ID : 6749997
Uncontrolled Keywords: permainan bola voli, pembelajaran kooperatif volleyball games, cooperative learning
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan > Jurusan Pendidikan Olahraga > Program Studi Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Samsul Ma'arif
Date Deposited: 08 Sep 2023 06:50
Last Modified: 08 Sep 2023 06:50
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/103239

Actions (login required)

View Item View Item