KAJIAN FEMINISME DALAM ROMAN AU BONHEUR DES DAMES KARYA ÉMILE ZOLA

Issaura Sari Santiana Hutapea, - (2012) KAJIAN FEMINISME DALAM ROMAN AU BONHEUR DES DAMES KARYA ÉMILE ZOLA. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_prs_0705914_table_of_content.pdf

Download (260kB)
[img] Text
s_prs_0705914_chapter1.pdf

Download (268kB)
[img] Text
s_prs_0705914_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (359kB)
[img] Text
s_prs_0705914_chapter3.pdf

Download (271kB)
[img] Text
s_prs_0705914_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (479kB)
[img] Text
s_prs_0705914_chapter5.pdf

Download (265kB)
[img] Text
s_prs_0705914_bibliography.pdf

Download (259kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Skripsi ini mendeskripsikan karakter wanita dari pada zaman revolusi industri di Perancis, serta eksploitasi yang dilakukan terhadap wanita, serta menggambarkan sosok tokoh utama dalam memperjuangkan persamaan hak. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode kualitatif dan deskriptif sebagai cara untuk menganalisis karya sastra tersebut. Metode ini digunakan karena fakta-fakta dalam novel tersebut akan digambarkan kemudian dianalisis dan dijelaskan. Penelitian ini meneliti pemahaman sosial berdasarkan teori sastra feminis. Penelitian ini juga menjelaskan karakter dua tokoh utama yaitu Denise Baudu dan Octave Mouret di dalam novel Au Bonheur des Dames yang digambarkan dengan fakta-fakta dan dianalisis dengan teori-teori yang berkaitan dengan data-data tersebut. Hasil penelitian ini menyebutkan bahwa dalam novel Au Bonheur des Dames terdapat konsep feminisme yang tercermin dari perjuangan tokoh wanita yaitu Denise Baudu yang mendapatkan penindasan secara psikologis dan sosial sehingga membuat dia mengalami tekanan mental yang cukup mendalam. Serta eksploitasi besar-besaran yang dilakukan terhadap perempuan oleh seorang tokoh pria yaitu Octave Mouret Melalui pergerakan feminisme, Denise berusaha untuk memperjuangkan hak-hak dia dan akhirnya dia berhasil mendapatkan kebahagiaan dan keadilan dari warga disekitarnya. Peneliti merekomendasikan agar masyarakat sastra, hendaknya dapat memberikan masukan dan kritikan yang membangun dalam setiap karya sastra. Kemudian pembaca atau penikmat sastra, hendaknya membiasakan diri membaca karya sastra termasuk novel, karena novel dapat memperkaya, mempertajam, serta melatih sikap kedewasaan.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Dosen Pembimbing YULIARTI MUTIARSIH : 5992665 DWI CAHYANI : -
Uncontrolled Keywords: KAJIAN FEMINISME, ROMAN AU BONHEUR DES DAMES, KARYA ÉMILE ZOLA.
Subjects: L Education > L Education (General)
P Language and Literature > PB Modern European Languages
Divisions: Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra > Jurusan Pendidikan Bahasa Prancis
Depositing User: Septiani Sitrulroaeni
Date Deposited: 06 Sep 2023 02:18
Last Modified: 06 Sep 2023 02:18
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/102518

Actions (login required)

View Item View Item