ANALISIS PERBEDAAN PENETAPAN PAJAK TERUTANG SEBELUM DAN SESUDAH PENERAPAN PERENCANAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 WAJIB PAJAK PRIBADI BERDASARKAN METODE GROSS UP PADA PT. INDUSTRI TELEKOMUNIKASI INDONESIA (PERSERO)

Aristya Rini, - (2009) ANALISIS PERBEDAAN PENETAPAN PAJAK TERUTANG SEBELUM DAN SESUDAH PENERAPAN PERENCANAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 WAJIB PAJAK PRIBADI BERDASARKAN METODE GROSS UP PADA PT. INDUSTRI TELEKOMUNIKASI INDONESIA (PERSERO). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_pea_055722_table_of_content.pdf

Download (251kB)
[img] Text
s_pea_055722_chapter1.pdf

Download (282kB)
[img] Text
s_pea_055722_chapter2.pdf

Download (358kB)
[img] Text
s_pea_055722_chapter3.pdf

Download (292kB)
[img] Text
s_pea_055722_chapter4.pdf

Download (334kB)
[img] Text
s_pea_055722_chapter5.pdf

Download (251kB)
[img] Text
s_pea_055722_bibliography.pdf

Download (2kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Pajak merupakan salah satu sumber penerimaan penting dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara, karenanya pajak setiap tahun dituntut untuk terus meningkat dengan menjaring lebih banyak wajib pajak. Sampai saat ini, pajak masih dianggap beban karena dapat mengurangi laba yang mereka dapat sehingga banyak orang melakukan berbagai cara agar terhindar dari kewajiban membayar pajak. Permasalahan yang ingin dibahas dalam skripsi ini lebih difokuskan pada penerapan metode gross up sebagai salah satu cara untuk meminimalkan jumlah pajak yang dibayar perusahaan. Berdasarkan sifat masalah diatas, maka penulis lebih memilih metode deskriptif dalam proses pemecahan masalah tersebut. Untuk menunjang keberhasilan penelitian ini penulis mengumpulkan data yang aktual mengenai perusahaan yang menjadi objek dalam penelitian ini khususnya mengenai permasalahan diatas, melalui beberapa studi diantaranya studi kepustakaan dan studi dokumenter. Sedangkan untuk menguji hipotesis digunakan t-test sampel related. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis penulis, dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan dalam penetapan pajak terutang sebelum dan sesudah penerapan perencanaan pajak penghasilan badan berdasarkan metode gross up. Dengan metode gross up penghematan yang dapat diperoleh perusahaan dalam menurunkan jumlah PPh Perusahaan adalah sebesar Rp 439.538.559,6. Pada kesempatan kali ini penulis ingin memberikan saran bagi perusahaan hendaknya menggunakan metode gross up dalam menghitung PPh Pasal 21, keuntungan dari metode ini adalah dapat meminimalkan beban pajak yang ditanggung, tidak melanggar hukum dan pada laporan keuangan dapat digolongkan sebagai biaya yang dapat dibebankan.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Dosen Pembimbing SILVIANA AGUSTAMI : 6135191 ARISTANTI WIDYANINGSIH : 5975674
Uncontrolled Keywords: Penetapan Pajak Terutang Sebelum Dan Sesudah Penerapan Perencanan Pajak Penghasilan, Pasal 21 Wajib Pajak Pribadi Berdasarkan Metode Gross Up Pada PT. Industri Telekomunikasi Indonesia (Persero).
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi (non kependidikan)
Depositing User: Septiani Sitrulroaeni
Date Deposited: 08 Aug 2023 08:39
Last Modified: 08 Aug 2023 08:39
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/96837

Actions (login required)

View Item View Item