MODEL QUANTUM WRITING DALAM PEMBELAJARAN MENULIS ESAI PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI PEND.BAHASA INDONESIA FKIP UNPAS TAHUN AKADEMIK 2010/2011

Wahidin, Angga (2011) MODEL QUANTUM WRITING DALAM PEMBELAJARAN MENULIS ESAI PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI PEND.BAHASA INDONESIA FKIP UNPAS TAHUN AKADEMIK 2010/2011. S2 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
t_ind_0907731_table-of-contents.pdf

Download (251kB) | Preview
[img]
Preview
Text
t_ind_0907731_chapter1.pdf

Download (274kB) | Preview
[img] Text
t_ind_0907731_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (480kB)
[img]
Preview
Text
t_ind_0907731_chapter3.pdf

Download (340kB) | Preview
[img] Text
t_ind_0907731_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (376kB)
[img]
Preview
Text
t_ind_0907731_chapter5.pdf

Download (731kB) | Preview
[img]
Preview
Text
t_ind_0907731_bibliography.pdf

Download (249kB) | Preview
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini diawali dengan adanya kebutuhan untuk meningkatkan kemampuan menulis esai. Hasil survei menunjukkan bahwa pembelajaran menulis esai belum mengoptimalkan kemampuan mahasiswa. Hal ini disebabkan salah satunya adalah oleh penggunaan model pembelajaran yang kurang variatif dan masih berpusat kepada dosen. Pembelajaran sering didominasi oleh dosen dengan penggunaan metode ceramah sehingga mahasiswa tidak diberi kesempatan untuk mengonstruksi pengetahuan dan kemampuan yang dimilikinya. Masalah yang akan dikaji dalam penelitian ini terutama adalah (1) hasil pembelajaran menulis esai sebelum dan sesudah menerapkan model quantum writing, (2) efektif tidaknya model quantum writing dalam pembelajaran menulis esai; (3) signifikansi perbedaan hasil belajar dengan menerapkan model quantum writing dibandingkan dengan menerapkan metode clustering; dan (4) respons dosen dan mahasiswa terhadap penerapan model quantum writing. Penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui keefektifan model quantum writing dalam meningkatkan kemampuan menulis esai. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan the randomized pretest-posttest control group design terhadap mahasiswa semester VI Program Studi Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah Tahun Akademik 2010/2011. Penentuan kelas eksperimen dan kelas kontrol dilakukan secara acak (random) yang berjumlah 30 siswa di kelas eksperimen dan 30 siswa di kelas kontrol. Data dalam penelitian ini dikumpulkan melalui tes tertulis menulis esai, observasi, angket dan wawancara. Untuk mengetahui keefektifan menulis esai digunakan lembar observasi dan angket yang disebar kepada kedua kelas tersebut. Setelah dilakukan analisis data dan uji-t, hasil penelitian menunjukkan data berupa kemampuan menulis esai dengan menggunakna model quantum writing tes akhir diperoleh thitung = 75,291 dengan signifikansi p = 0,0 < 0,05, maka dapat dikatakan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan skor tes akhir kemampuan menulis esai antara mahasiswa kelas eksperimen dengan kelas kontrol. Skor rata-rata tes akhir kelas eksperimen sebesar 84,05 dan kelas kontrol sebesar 69,42 N-gain kelas eksperimen 55,1 dan N-gain kelas kontrol 37,3. Hal ini berarti bahwa kemampuan menulis esai mahasiswa kelas eksperimen yang menggunakan model quantum writing lebih baik dibandingkan dengan kelas kontrol yang menggunakan metode clustering. ABSTRACT Model Quantum Writing Improving Ability in Essay Writing by Angga Wahidin This study begins with the need to improve essay writing skills. The survey results show that learning to write essays have not been to optimize the ability of students. This is due to one of them is by the use of learning models that are less varied and was centered to the lecturer. Learning is often dominated by a lecturer with the use of lecture method so that students are not given the opportunity to construct knowledge and skills they have. Issues to be examined in this study mainly were (1) learning to write essays before and after applying the quantum model of writing, (2) effectiveness of the quantum model in learning to write an essay writing, (3) the significance of differences in learning outcomes by applying the quantum model of writing as compared by applying a clustering method, and (4) faculty and student responses to the application of the quantum model of writing. This study aimed to determine the effectiveness of the quantum model of writing in improving essay writing skills. This study uses an experimental method with the randomized pretest-posttest control group design to VI semester students of Education Studies Program Language, Literature Indonesia and the Regional Academic Year 2010/2011. Determination of experimental class and control class was randomly (random), amounting to 30 students in the experimental class and 30 students in the control class. The data in this study were collected through a written test essay writing, observation, questionnaires and interviews. To determine the effectiveness of the observation sheet used to write essays and questionnaires are distributed to the second class. After data analysis and the t-test, the results showed the ability to write data in the form of an essay by writing the quantum model menggunakna obtained thitung final test = 75.291 with a significance of p = 0.0 <0.05, it can be said that there are significant differences test scores end of the essay writing skills among students experiment with a control class class. Average score of the final test of 84.05 experimental class and control class-gain of 69.42 N and 55.1 N experimental class-gain control class 37.3. This means that the ability of experimental class students write essays that use quantum model is better writing than the control class that uses a clustering method.

Item Type: Thesis (S2)
Additional Information: Nomor Panggil TIND WAH m-2011
Uncontrolled Keywords: Model Quantum Writing, Pembelajaran Menulis Esai
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LT Textbooks
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Pendidikan Bahasa Indonesia S-2
Depositing User: Mr. Hada Hidayat
Date Deposited: 26 Jun 2014 02:20
Last Modified: 26 Jun 2014 02:20
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/9626

Actions (login required)

View Item View Item