UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA TENTANG NILAI TEMPAT DI KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI CICADAS 01 KECAMATAN GUNUNG PUTRI KABUPATEN BOGOR MELALUI PEMBELAJARAN DENGAN MENGGUNAKAN ALAT PERAGA BLOK MODEL DIENES DAN ABAKUS (PENELITIAN TINDAKAN KELAS)

Yuventa Handayani, - (2011) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA TENTANG NILAI TEMPAT DI KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI CICADAS 01 KECAMATAN GUNUNG PUTRI KABUPATEN BOGOR MELALUI PEMBELAJARAN DENGAN MENGGUNAKAN ALAT PERAGA BLOK MODEL DIENES DAN ABAKUS (PENELITIAN TINDAKAN KELAS). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_a0651_0810145_table_of_content.pdf

Download (246kB)
[img] Text
s_a0651_0810145_chapter1.pdf

Download (264kB)
[img] Text
s_a0651_0810145_chapter3.pdf

Download (270kB)
[img] Text
s_a0651_0810145_chapter5.pdf

Download (248kB)
[img] Text
s_a0651_0810145_bibliography.pdf

Download (246kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Latar belakang masalah dalam penelitian ini adalah pelajaran matematika yang diajarkan disekolah masih memperlihatkan suatu kondisi yang memprihatinkan. Akibatnya pelajaran matematika terkesan sebagai mata pelajaran yang dianggap menakutkan dan membosankan. Selain itu, pelajaran matematika tidak inopatif dalam memberikan suatu kecakapan hidup (life skill) bagi siswa dalam menghadapi dunia kerja di masyarakat. Penelitian ini mencakup dua rumusan masalah, yaitu apkah dengan penggunaan alat perag dalam pembelajaran matematika pada pokok bahasan nilai tempat dapat meningkatkan hasil belajar siswa dan bagaimana aktivitas siswa dalam pembelajaran konsep nilai tempat dengan menggunakan alat peraga. Penelitian ini dilakukan dengan Penelitia Tindakan Kelas. Subjek penelitian adalah siswa kelas IV SDN Cicadas 01 Kecamatan Gunung Putri Kabupaten Bogor yang berjumlah 50 siswa. Alat pengumpulan data berupa soal tes evaluasi dan observasi. Pengolahan data dilakukan dengan menghitung hasil tes evaluasi dan obeservasi siswa. Hasil perhitungan tersebut digunakan untuk mengetahui peningkatan prestasi siswa dengan menggunakan metode alat peraga blok model dienes dan abakus. Hasil penelitian menunjukan peningkayan prestasi siswa dari setiap siklus. Hal ini dapat dilihat dari perolehan nilai rata-rata siswa dari siklus I yaitu jumlah siswa yang mencapai nilai diatas rata-rata sebanyak 15 siswa atau 15% dari 50 siswa telah mengalami ketuntasan dalam bekajar sedangkan 35 siswa atau 85% belum mengalami ketuntasan dalam belajar. Siklus II mencapai nilai keseluruhan 81,33 dengan jumlah siswa yang mencapai nilai rata-rata sebanyak 49 siswa atau 96,6% telah mengalami ketuntasan dalam belajar, sedangkan 1 orang siswa atau 3,33% yang belum tuntas belajar dikarenakan faktor tertentu yang menyebabkan siswa tersebut belum mendapat nilai yang tidak maksimal. Berdasarkan hasil analisis tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa prestasi siswa dengan menggunakan metode alat peraga Blok Model Dienes dan Abakus mengalami peningkatan, tetapi masih perlu untuk terus ditingkatkan kembali.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Pembimbing: Ade Rohayati: 6186158 Babang Robandi: 5995489
Uncontrolled Keywords: HASIL BELAJAR MATEMATIKA, NILAI TEMPAT, KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI CICADAS 01 KECAMATAN GUNUNG PUTRI KABUPATEN BOGOR, ALAT PERAGA BLOK MODEL DIENES DAN ABAKUS
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pedagogik > PGSD Bumi Siliwangi
Depositing User: Fawwaz Nabil Azaria
Date Deposited: 28 Jul 2023 09:31
Last Modified: 28 Jul 2023 09:31
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/95612

Actions (login required)

View Item View Item