MANFAAT HASIL BELAJAR OLAH RAJUT DAN STRUKTUR SEBAGAI KESIAPAN KERJA PROFESI DI INDUSTRI RAJUT PADA MAHASISWA PRODI KRIYA TEKSTIL FSRD ITB ANGKATAN 2008

Dora Anna M. Sitanggang, - (2011) MANFAAT HASIL BELAJAR OLAH RAJUT DAN STRUKTUR SEBAGAI KESIAPAN KERJA PROFESI DI INDUSTRI RAJUT PADA MAHASISWA PRODI KRIYA TEKSTIL FSRD ITB ANGKATAN 2008. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_pkk_0607260_table_of_contentx.pdf

Download (264kB)
[img] Text
s_pkk_0607260_chapter1.pdf

Download (287kB)
[img] Text
s_pkk_0607260_chapter3x.pdf

Download (269kB)
[img] Text
s_pkk_0607260_chapter5x.pdf

Download (264kB)
[img] Text
s_pkk_0607260_bibliographyx.pdf

Download (243kB)
Official URL: hhtp://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini mengkaji manfaat hasil belajar olah rajut dan struktur sebagai kesiapan kerja profesi yang dapat mendorong mahasiswa untuk lebih siap menghadapi dunia industri rajut. Tujuan penelitian, untuk mengetahui manfaat hasil belajar olah rajut dan struktur sebagai kesiapan kerja yang berkaitan dengan kemampuan kognitif, afektif dan psikomotor. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode deskriptif. Populasi penelitian berjumlah 30 orang yang menjadi sampel total. Hasil penelitian menunjukkan bahwa manfaat hasil belajar olah rajut dan struktur sebagai kesiapan kerja profesi di industri rajut dalam aspek kognitif berada pada kriteria tinggi, aspek afektif dan psikomotor berada pada kriteria cukup. Rekomendasi hasil penelitian ditujukan kepada responden agar dapat memperluas pengetahuan dan keterampilan bidang kriya yang bermanfaat untuk kesiapan kerja.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Dosen Pembimbing Herni Kusantati : - Supandi : -
Uncontrolled Keywords: olah rajut dan struktur, kerja profesi, industri rajut.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan > Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga > Program Studi Pendidikan Tata Busana
Depositing User: Ferli pennita
Date Deposited: 27 Jul 2023 06:28
Last Modified: 27 Jul 2023 06:28
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/95380

Actions (login required)

View Item View Item