Intan Metta Karuna Widowati Kesdu, - (2022) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SENTRA BAHAN ALAM UNTUK MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BAHASA ANAK USIA 4-5 TAHUN DI PAUD BINA BANGSA ISLAMIC SCHOOL. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.
Abstract
ABSTRAK Model pembelajaran sentra bahan alam merupakan salah satu model pembelajaran yang mampu mengembangkan kemampuan bahasa anak usia dini. Dalam hal ini model pembelajaran sentra yang digunakan adalah sentra bahan alam, yang diharapkan akan memberikan perkembangan bahasa untuk anak usia dini melalui komunikasi bercakap-cakap. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan hasil penerapan model pembelajaran sentra bahan alam untuk mengembangkan kemampuan bahasa anak, serta mengetahui dampak dari model pembelajaran sentra bahan alam untuk mengembangkan kemampuan bahasa anak. Dengan kemampuan bahasa yang dikembangkan dalam lingkup perkembangan bahasa ada 3 yaitu memahami bahasa, mengungkap bahasa dan keaksaraan. Subjek dalam penelitian dengan anak berjumlah 9 orang atau dalam satu kelas. Dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif yang menghasilkan kata-kata secara lisan maupun tulisan yang dapat mendeskripsikan hasil dari penelitian yang diamati dengan teknik pengumpulan data observasi untuk memperoleh data berdasarkan pengamatan, wawancara untuk memperoleh data secara lisan dari guru sentra bahan alam dan dokumentasi sebagai catatan kejadian berupa gambar, tulisan atau karya-karya yang dihasilkan. ABSTRCT The natural materials center learning model is one of the learning models that is able to develop early childhood language skills. In this case the learning center model used is a natural material center, which is expected to provide language development for early childhood through conversational communication. This study aims to describe the results of the application of the natural materials center learning model to develop children's language skills, and to determine the impact of the natural materials center learning model to develop children's language skills. With language skills that are developed within the scope of language development, there are 3 namely understanding language, revealing language and literacy. Subjects in the study with 9 children or in one class. In this study using a qualitative approach with a descriptive method that produces words orally and in writing that can describe the results of the research observed with observation data collection techniques to obtain data based on observations, interviews to obtain data orally from the natural material center group and documentation. as a record of events in the form of pictures, writings or works produced.
|
Text
S_PGPAUD_1806707_Title.pdf Download (710kB) | Preview |
|
|
Text
S_PGPAUD_1806707_Chapter 1.pdf Download (392kB) | Preview |
|
![]() |
Text
S_PGPAUD_1806707_Chapter 2.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (443kB) |
|
|
Text
S_PGPAUD_1806707_Chapter 3.pdf Download (580kB) | Preview |
|
![]() |
Text
S_PGPAUD_1806707_Chapter 4.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (749kB) |
|
|
Text
S_PGPAUD_1806707_Chapter 5.pdf Download (354kB) | Preview |
|
![]() |
Text
S_PGPAUD_1806707_Appendix.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (3MB) |
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Learning model for natural materials center, language skills, early childhood |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | UPI Kampus Serang > PGPAUD UPI Kampus Serang |
Depositing User: | Intan Metta Karuna Widowati Kesdu |
Date Deposited: | 25 Aug 2022 08:39 |
Last Modified: | 25 Aug 2022 08:39 |
URI: | http://repository.upi.edu/id/eprint/76333 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |