MANAJEMEN LAYANAN LEMBAGA MEDIS TERHADAP ANAK-ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI KLINIK PUSAT PENGEMBANGAN POTENSI ANAK SURYA KANTI BANDUNG TAHUN 2004

Setya Damayanti, - (2005) MANAJEMEN LAYANAN LEMBAGA MEDIS TERHADAP ANAK-ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI KLINIK PUSAT PENGEMBANGAN POTENSI ANAK SURYA KANTI BANDUNG TAHUN 2004. S2 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
T_ADP_019667_title.pdf

Download (426kB)
[img] Text
T_ADP_019667_chapter1.pdf

Download (381kB)
[img] Text
T_ADP_019667_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
T_ADP_019667_chapter3.pdf

Download (770kB)
[img] Text
T_ADP_019667_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
T_ADP_019667_chapter5.pdf

Download (354kB)
[img] Text
T_ADP_019667_appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (3MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Menurut literatur, jumlah penyandang anak-anak berkebutuhan khusus diperkirakan sekitar 2,5% dari populasi suatu masyarakat. Masalah anak berkebutuhan khusus ini menuntut penanganan secara multi disipliner. Pelaksanaan dan pengembangan pelayanan multi disiplin terhadap anak berkebutuhan khusus membutuhkan perhatian yang serius dari pihak manajemen dan orang-orang yang terkait, karenanya penulis tertarik untuk melihat secara mendalam efektivitas dan erisiensi manajemen layanan anak-anak berkebutuhan khusus. Rumusan masalah penelitiannya: (1) Bagaimana proses perencanaan kegiatan yang dilakukan di PUSPPA Surya Kanti tahun 2004? (2) Bagaimana implementasi dari rencana kegiatan yang telah dilakukan pada tahun 2004? (3) Bagaimana mekanisme on^Ti • PenSendahan kegiatan yang dilakukan di PUSPPA Surya Kanti tahun 2004? Tujuan umum penehtian adalah mendapatkan gambaran secara komprehensif mengenai manajemen layanan terhadap anak-anak berkebutuhan khusus. Sedangkan tokus penelitiannya pada masalah efektivitas dan efisiensi manajemen organisasi dalam melakukan pelayanan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif dan jenis penelitiannya adalah studi kasus. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan studi dokumen. Lokasi yang dijadikan objek penehtian adalah Klinik PUSPPA Surya Kanti Bandung. Sumber datanya adalah direktur klinik, para manajer klinik, staf klinik dan orang tua pasien. Hasil penelitian menunjukkan perencanaan yang dilakukan di Klinik Surva Kanti dapat diklasifikasikan dalam beberapa kegiatan: (1) Penetapan visi dan misi klinik dilakukan dengan mengadopsi visi dan misi Yayasan Surya Kanti (2) Klinik belum melakukan analisis lingkungan internal dan ekternal. (3) Pembuatan rencana kegiatan dionentasikan pada kebutuhan pasien. (4) Masalah dapat diklasifikasikan dalam tiga hal, yaitu: belum terwujudnya teamwork untuk perencanaan secara komprehensif, kurang antisipasi secara optimal dalam penanganan pasien dan kurangnya partisipasi personil klinik dalam perencanaan. Implementasi rencana diidentifikasi dalam beberapa kegiatan, yaitu: (1) Kepemimpinan direktur klinik dionentasikan pada perubahan organisasi menuju klinik profesional. (2) Komunikasi dilakukan secara formal seminggu sekali atau ketika menemui masalah (3) Insentif dirasakan kurang memuaskan personil. (4) Supervisi dilakukan pada hal-hal yan° bersifat manajenal. (5) Masalah-masalah dalam implementasi rencana meliputi masalah teknis, persepsi yang berbeda dalam manafsirkan suatu hal atau keadaan dan kurangnva sumber daya klinik, baik material maupun non material. Proses evaluasi dilakukan melalui dokumen admin.stratif dan pengamatan keseharian pimpinan. Pengendalian yang dilakukan pimpinan klinik dilakukan melalui memo atau surat resmi dan rapat langsung dengan para koordinator bidang. Pimpinan klinik dibantu oleh seorang VSO Rekomendasinya adalah: (1) Organisasi mutlak melakukan analisis posisi melalm analisis internal dan ekternal. (2) Klinik akan lebih cepat melakukan perubahan yang diharapkan manakala menyusun rencana strategis jangka pendek, menengah dan panjang. (3) Keberhasilan untuk merencanakan dan melaksanakan perubahan tidak tcrlepas dan peran serta anggota organisasi. (4) Dalam mcimclola perubahan Kepemimpinan menjadi faktor detenninan dalam pembentukan budava or»anisasi (-) Unentasi mutu layanan terhadap pelanggan mcrupakan hal vanu paliniz rasional untuk memenangkan kompet.si, karenanya hal terscbut menjadi pentmu sobaizai arali dalam manajemen layanan klinik.

Item Type: Thesis (S2)
Uncontrolled Keywords: MANAJEMEN LAYANAN LEMBAGA MEDIS TERHADAP ANAK-ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Administrasi Pendidikan
Depositing User: anggaizman
Date Deposited: 30 Aug 2022 01:28
Last Modified: 30 Aug 2022 01:28
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/74184

Actions (login required)

View Item View Item