PENGARUH KONSENTRASI GLISEROL TERHADAP KETEBALAN, PERMEABILITAS UAP AIR, DAN SIFAT MEKANIK FILM BERBASIS GUM

Made Mudya Wikan Mahawira Mudita, - (2021) PENGARUH KONSENTRASI GLISEROL TERHADAP KETEBALAN, PERMEABILITAS UAP AIR, DAN SIFAT MEKANIK FILM BERBASIS GUM. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_KIM_1701253_Title.pdf

Download (299kB)
[img] Text
S_KIM_1701253_Chapter1.pdf

Download (62kB)
[img] Text
S_KIM_1701253_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (295kB)
[img] Text
S_KIM_1701253_Chapter3.pdf

Download (121kB)
[img] Text
S_KIM_1701253_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (415kB)
[img] Text
S_KIM_1701253_Chapter5.pdf

Download (45kB)
Official URL: http://repository.upi.edu/

Abstract

Penggunaan gum sebagai edible film bisa menjadi salah satu pilihan, seperti gum dari biji Lion’s Heart, biji selada, dan biji kemangi. Penelitian ini merupakan kajian literatur yang melakukan review tentang pengaruh konsentrasi plasticizer gliserol terhadap edible film berbasis gum. Studi ini dilakukan dengan mengkaji jurnal dari tahun 2013 - 2020. Berdasarkan data-data dari beberapa artikel tersebut, dapat disimpulkan bahwa penambahan konsentrasi gliserol dapat berpengaruh pada ketebalan, permeabilitas uap air, kuat tarik, dan perpanjangan putus. Saat konsentrasi bertambah maka nilai ketebalan akan ikut bertambah begitu juga dengan perpanjangan putus dan permeabilitas uap air, namun untuk nilai kuat tarik akan berkurang seiring dengan penambahan konsentrasi gliserol. Kondisi terbaik untuk ketebalan dan perpanjangan putus edible film ada pada konsentrasi 50%, dan untuk permeabilitas uap air dan kuat tarik ada pada konsentrasi 20% untuk edible film gum biji Lion’s Heart dan konsentrasi 25% untuk edible film gum biji selada dan kemangi.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: edible film, seed gum, konsentrasi, gliserol
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Kimia > Program Studi Kimia (non kependidikan)
Depositing User: Made Mudya Wikan Mahawira Mudita
Date Deposited: 09 Sep 2021 06:48
Last Modified: 09 Sep 2021 06:48
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/66250

Actions (login required)

View Item View Item