PROGRAM BIMBINGAN KARIR UNTUK MENINGKATKAN ADAPTABILITAS KARIR PESERTA DIDIK : Penelitian Kuasi Eksperimen terhadap Peserta didik SMA di Kabupaten Bandung

Sunarya, Agus (2014) PROGRAM BIMBINGAN KARIR UNTUK MENINGKATKAN ADAPTABILITAS KARIR PESERTA DIDIK : Penelitian Kuasi Eksperimen terhadap Peserta didik SMA di Kabupaten Bandung. S2 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
T_BP_1101588_Title.pdf

Download (252kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_BP_1101588_Abstract.pdf

Download (235kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_BP_1101588_Table of Content.pdf

Download (241kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_BP_1101588_Chapter1.pdf

Download (400kB) | Preview
[img] Text
T_BP_1101588_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (551kB)
[img]
Preview
Text
T_BP_1101588_Chapter3.pdf

Download (863kB) | Preview
[img] Text
T_BP_1101588_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (563kB)
[img]
Preview
Text
T_BP_1101588_Chapter5.pdf

Download (316kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_BP_1101588_Bibliography.pdf

Download (292kB) | Preview
[img] Text
T_BP_1101588_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (671kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian dilatarbelakangi oleh rendahnya adaptabilitas karir peserta didik pada masa transisi karir. Tujuan penelitian adalah mengetahui efektivitas program bimbingan karir di sekolah untuk meningkatkan adaptabilitas peserta didik SMA. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian adalah pendekatan kuantitatif dengan metode quasi ekperimen dan bentuk Pretest–Posttest Design. Populasi penelitian adalah peserta didik kelas X Tahun Ajaran 2013-2014 di lingkungan pendidikan Kabupaten Bandung khususnya pada tingkat satuan pendidikan Sekolah Menengah Atas dengan sampel 7 sekolah pelaksana Kurikulum 2013. Pengumpulan data menggunakan inventori adaptasi karir. Temuan penelitian menunjukkan secara umum peserta didik kelas X Tahun Ajaran 2013-2014 di wilayah Kabupaten Bandung memiliki klasifikasi adaptabilitas karir “Sedang” dalam tingkat respon adaptasi dan “Tinggi” dalam batas kemampuan melakukan adaptasi karir. Output penelitian menghasilkan program bimbingan karir dalam meningkatkan adaptabilitas karir peserta didik. Rekomendasi berupa pentingnya aplikasi program bimbingan karir yang feasible kepada guru bimbingan dan konseling/konselor sekolah dan peneliti selanjutnya. Kata Kunci: Bimbingan dan Konseling, Program Bimbingan Karir, Adaptabilitas, Karir.   The research is motivated by the lack of career adaptability of students in career transition . The purpose of the research is to find the effectivity of career guidance program to improve the adaptability of high school students. The approach used in the study is a quantitative research to the method of quasi-experimental and pretest -posttest design . The study population is a tenth grade students in the 2013-2014 school year at educational environment Bandung regency, especially at the level of high school education unit with 7 samples of schools implementing Curriculum 2013. Data collection using a inventory of careers adaptation. In general class X students in the 2013-2014 school year at district of Bandung show a "Medium" classification career adaptability in a response rate of adaptation and "High" classification within the limits of adaptation. The research produce outputs career guidance programs and it effectiveness in improving career adaptability of the student. Recommendations presented the applications of importance career guidance program that is feasible to the guidance teacher/school counselor and also further research. Keywords : Guidance and Counseling, Career Guidance Program, Adaptability, Career .

Item Type: Thesis (S2)
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Sekolah Pasca Sarjana > Bimbingan dan Konseling S-2
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Bimbingan dan Konseling S-2
Depositing User: DAM STAF Editor
Date Deposited: 12 Feb 2014 07:54
Last Modified: 12 Feb 2014 07:54
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/6415

Actions (login required)

View Item View Item