PENGARUH DIMENSI SOCIAL MEDIA MARKETING TERHADAP CUSTOMER EQUITY (SURVEI PADA PEMILIK KARTU KEANGGOTAAN MATAHARI DEPARTEMEN STORE DI JAWA BARAT)

Aas Lasmanah, - (2020) PENGARUH DIMENSI SOCIAL MEDIA MARKETING TERHADAP CUSTOMER EQUITY (SURVEI PADA PEMILIK KARTU KEANGGOTAAN MATAHARI DEPARTEMEN STORE DI JAWA BARAT). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_MBS_1601504_Title.pdf

Download (599kB)
[img] Text
S_MBS_1601504_Chapter1.pdf

Download (450kB)
[img] Text
S_MBS_1601504_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (527kB)
[img] Text
S_MBS_1601504_Chapter3.pdf

Download (544kB)
[img] Text
S_MBS_1601504_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
S_MBS_1601504_Chapter5.pdf

Download (256kB)
[img] Text
S_MBS_1601504_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (3MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Social Media Marketing terhadap Customer Equity pada Pemilik Kartu Keanggotaan Matahari Departemen Store di Jawa Barat. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif verifikatif yaitu dengan penggambaran dan pemaparan variabel-variabel yang diteliti dan kemudian ditarik kesimpulan. Variabel terikat dalam penelitian ini adalah Customer Equity serta Social Media Marketing sebagai variabel bebas. Populasi dalam penelitian ini adalah Pemilik Kartu Keanggotaan Matahari Departemen Store di Jawa Barat. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode simple random sampling (pengambilan sampel secara acak) dengan menggunakan teknik probability sampling terhadap 200 pemilik kartu keanggotaan Matahari Departemen Store. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis Structural Equation Modeling (SEM) dengan alat bantu program IBM SPSS AMOS for Windows. Hasil temuan penelitian ini menunjukan bahwa gambaran Social Media Marketing terhadap Customer Equity berada pada kategori baik. Social Media Marketing memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap Customer Equity. Dimensi word of mouth dalam Social Media Marketing memberi kontribusi yang paling besar dalam membentuk Customer Equity. Kata Kunci : Social Media Marketing, Customer Equity This study aims to determine the effect of Social Media Marketing on Customer Equity on the Matahari Department Store Membership Card Holder in West Java. The type of research used is descriptive verification by describing and explaining the variables studied and then drawing conclusions. The dependent variable in this study is Customer Equity and Social Media Marketing as independent variables. The population in this study is the Owner of the Matahari Department Store Membership Card in West Java. Sampling in this study uses a simple random sampling method (random sampling) using probability sampling techniques to 200 Matahari Department Store membership card holders. The analysis technique used is Structural Equation Modeling (SEM) analysis with IBM SPSS AMOS for Windows. The findings of this study indicate that the description of Social Media Marketing to Customer Equity is in the good category. Social Media Marketing has a positive and significant impact on Customer Equity. The dimension of word of mouth in Social Media Marketing gives the biggest contribution in shaping Customer Equity. Keywords: Social Media Marketing, Customer Equity

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Social Media Marketing, Customer Equity
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis > Pendidikan Manajemen Bisnis
Depositing User: Aas Lasmanah
Date Deposited: 25 Jun 2021 07:42
Last Modified: 25 Jun 2021 07:42
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/61598

Actions (login required)

View Item View Item