PENGEMBANGAN E-MODUL INTERAKTIF DASAR ELEKTRONIKA SEBAGAI SUMBER BELAJAR DARING SAAT PANDEMI COVID-19 (Kelas X Mekatronika SMK Karya Bhakti PUSDIKPAL Cimahi)

Pandhu Reksa Rusbyantara, - (2021) PENGEMBANGAN E-MODUL INTERAKTIF DASAR ELEKTRONIKA SEBAGAI SUMBER BELAJAR DARING SAAT PANDEMI COVID-19 (Kelas X Mekatronika SMK Karya Bhakti PUSDIKPAL Cimahi). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PTE_1606032_Title.pdf

Download (2MB)
[img] Text
S_PTE_1606032_Chapter 1.pdf

Download (619kB)
[img] Text
S_PTE_1606032_Chapter 2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
S_PTE_1606032_Chapter 3.pdf

Download (2MB)
[img] Text
S_PTE_1606032_Chapter 4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
S_PTE_1606032_Chapter 5.pdf

Download (295kB)
[img] Text
S_PTE_1606032_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (3MB) | Request a copy
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Situasi pandemi Covid-19 di Indonesia mengharuskan siswa untuk belajar dari rumah dengan tetap dituntut harus melaksanakan pembelajaran yang maksimal. E-Modul Elektronika Dasar diciptakan untuk membantu pembelajaran siswa meskipun proses pembelajaran dilakukan secara daring. E-Modul Interaktif Elektronika Dasar berbentuk Aplikasi Android berbasis iSpring Suite 10, Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengetahui respon siswa terhadap E-Modul Interaktif pada mata pelajaran Dasar Elektronika (2) Untuk mengetahui tingkat kelayakan EModul Interaktif pada mata pelajaran Dasar Elektronika di SMK. Unjuk kerja diukur dengan kegiatan uji fungsional sedangkan tingkat kelayakan dilihat dari hasil penilaian ahli materi dan ahli media, uji coba produk dilakukan dengan cara siswa menggunakan produk media pembelajaran secara langsung dan siswa mengerjakan soal evaluasi, adapun respon pengguna yang dilakukan secara online dilihat dari hasil angket pengguna setelah pengguna melihat video demonstrasi EModul beserta modul pembelajaran yang telah dibuat. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif model pengembangan multimedia interaktif (The IMM Development Model) dengan Langkah-langkah Analyze, Design, Develop, Implement, Evaluation. Hasil dari pengujian kelayakan yaitu: 85% dari ahli materi, 86,66% dari ahli media dan 94,3% dari respon pengguna, sehingga untuk penilaian materi dan respon pengguna memiliki predikat kategori sangat layak dan untuk penilaian media memiliki predikat kategori layak. Kesimpulan yang didapat dari penelitian ini adalah E-Modul Elektronika Dasar sangat layak digunakan sebagai media pembelajaran pada mata pelajaran Dasar Elektronika. The Covid-19 pandemic situation in Indonesia requires students to learn from home while still being required to carry out maximum learning. The Basic Electronics E-Module was created to help students learn even if the learning process is done online. Basic Electronic Interactive Module e-Module in the form of Android Application based on iSpring Suite 10, This research aims to: (1) know the student's response to the Interactive E-Module in the basic subjects of Electronics (2) To find out the feasibility level of Interactive E-Module in the basic subjects of Electronics in vocational school. The demonstration was measured by functional test activities while the feasibility level was seen from the assessment of material experts and media experts, product trials were conducted by way of students using learning media products directly and students worked on evaluation questions, as for user responses conducted online viewed from user questionnaires after users saw the E-Modul demonstration video along with the learning module that had been created. This research uses quantitative method of interactive multimedia development model (The IMM Development Model) with Steps Analyze, Design, Develop, Implement, Evaluation. The results of the feasibility test are: 85% of material experts, 86.66% of media experts and 94.3% of user responses, so that for material assessment and user response has a very feasible category predicate and for media assessment has a decent category predicate. The conclusion obtained from this research is that the Basic Electronic Module E-Module is very feasible to be used as a learning medium in basic Electronics subjects.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Media pembelajaran, Pembelajaran Daring, Elektronika Dasar, E-Modul Interaktif, iSpring Suite 10
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan > Jurusan Pendidikan Teknik Elektro
Depositing User: Pandhu Reksa Rusbyantara
Date Deposited: 23 Apr 2021 07:40
Last Modified: 23 Apr 2021 07:40
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/60431

Actions (login required)

View Item View Item