PENGARUH KONSTRUKSI STANDAR KECANTIKAN OLEH BEAUTY VLOGGER DALAM MEMBENTUK IDENTITAS DIRI MAHASISWA

Rahmawati Ramadhani Pratiwi Prabowo, - (2020) PENGARUH KONSTRUKSI STANDAR KECANTIKAN OLEH BEAUTY VLOGGER DALAM MEMBENTUK IDENTITAS DIRI MAHASISWA. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_Sos_1604995_Title.pdf

Download (676kB)
[img] Text
S_Sos_1604995_Chapter1.pdf

Download (394kB)
[img] Text
S_Sos_1604995_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (420kB)
[img] Text
S_Sos_1604995_Chapter3.pdf

Download (777kB)
[img] Text
S_Sos_1604995_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (703kB)
[img] Text
S_Sos_1604995_Chapter5.pdf

Download (294kB)
[img] Text
S_Sos_1604995_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (3MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Tidak dapat dipungkiri bahwa standar kecantikan dijadikan patokan masyarakat dalam menilai ‘kecantikan’ seseorang sehingga membuat satu sama lain saling berusaha menyesuaikan citra dirinya dengan standar tersebut sehingga dapat lebih diterima oleh masyarakat secara umum. Kehadiran beauty vlogger yang ramai digemari para remaja sejak tahun 2015, menjadi salah satu media yang menyumbang kontribusinya terhadap pandangan mengenai konstruksi standar kecantikan tersebut. Penelitian ini bemaksud mencari tahu seberapa besar pengaruh dari konstruksi standar kecantikan yang dibentuk oleh para beauty vlogger terhadap usaha penggambaran diri mahasiswa khususnya di Universitas Pendidikan Indonesia menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode statistika inferensial. Hasil yang ditemukan berupa: (1) mahasiswa mangakui adanya standar kecantikan dengan kriteria yang berfokus pada kepribadian atau inner beauty yang baik bukan bagaimana bentuk fisiknya; (2) mahasiswa sudah sangat baik dalam mengenal dirinya sendiri serta menampilkan penggambaran dirinya sendiri tanpa terlalu dipengaruhi oleh konstruksi kecantikan dari beauty vlogger; dan (3) Konstruksi standar kecantikan oleh beauty vlogger mempengaruhi penggambaran identitas diri mahasiswa. Kata Kunci : Beauty Vlogger, Identitas Diri, Standar Kecantikan It cannot be denied that the standard of beauty is used as a benchmark for society in assessing a person's 'beauty' so that it makes each other try to adjust their self-image to these standards so that they can be more accepted by the general public. The presence of beauty vloggers, which have been popular with teenagers since 2015, has become one of the media contributing to this view of the construction of beauty standards. This study aims to find out how much influence the construction of beauty standards formed by beauty vloggers on students' self-depiction efforts, especially at the University of Education of Indonesia, uses a quantitative approach with inferential statistics methods. The results found are: (1) students admit that there are beauty standards with criteria that focus on good personality or inner beauty, not how the physical form is; (2) students know themselves very well and present their own portrayal without being too influenced by the construction of beauty from a beauty vlogger; and (3) The construction of beauty standards by beauty vloggers has an effect on the portrayal of student identity. Keyword: Beauty Vlogger, Self Identity, Beauty Standards

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Beauty Vlogger, Identitas Diri, Standar Kecantikan
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial > Sosiologi
Depositing User: Rahmawati Ramadhani Pratiwi Prabowo
Date Deposited: 07 Oct 2020 06:25
Last Modified: 07 Oct 2020 06:25
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/55893

Actions (login required)

View Item View Item