Pembelajaran Dasar- Dasar Lompat Jauh Melalui Media Kardus Untuk Meningkatkan Kekuatan Tolakan Pada Siswa Kelas V SDN I Pegagan Lor Kecamatan Kapetakan Kabupaten Cierbon

Sugri, (2011) Pembelajaran Dasar- Dasar Lompat Jauh Melalui Media Kardus Untuk Meningkatkan Kekuatan Tolakan Pada Siswa Kelas V SDN I Pegagan Lor Kecamatan Kapetakan Kabupaten Cierbon. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
s_pgsd_penjas_0904942_title.pdf

Download (172kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_pgsd_penjas_0904942_table_of_content.pdf

Download (264kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_pgsd_penjas_0904942_chapter1.pdf

Download (348kB) | Preview
[img] Text
s_pgsd_penjas_0904942_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (271kB)
[img]
Preview
Text
s_pgsd_penjas_0904942_chapter3.pdf

Download (266kB) | Preview
[img] Text
s_pgsd_penjas_0904942_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)
[img]
Preview
Text
s_pgsd_penjas_0904942_chapter5.pdf

Download (207kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_pgsd_penjas_0904942_bibliography.pdf

Download (153kB) | Preview
[img] Text
s_pgsd_penjas_0904942_appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)

Abstract

Masalah penguasaan ketrampilan dasar-dasar lompat jauh menjadi pusat perhatian dalam penelitian ini, karena hasil penelitian awal yang dilakukan terhadap siswa kelas V SDN I Pegagan Lor Kecamatan Kapetakan Kabupaten Cirebon menujukan bahwa siswa belum dapat menguasai gerak dasar lompat jauh.Dari hasil pengamatan yang dilakukan selama proses pembelajaran dasar-dasar lompat jauh berlangsung terdapat 10 orang siswa yang dapat melakukan gerakan lompat jauh dengan baik dari jumbah siswa keseluruhanya 40 orang siswa.Salah satu upaya yang dilakukan untuk meningkatkan kemampuan dasar-dasar lompat jauh adalah dengan menggunakan media kardus pada saat pembelajaran berlangsung. Ketrampilan gerak dasar ini diterapkan dalam cabang olah raga dengan kebutuhan yang khas.Lutan (2001: 39 ) Mengemukaan bahwa Program pendidikan jasmani di sekolah dasar lebih banyak ditekankan pada proses penguasaan ketrampilan gerak sebelum dicapai hasil. Ketrampilan gerak dasar itu di dukung oleh pola gerak.Lutan (2001 :40 ) menemukan bahwa: yang dimaksud pola gerak adalah serangkaian gerak terkait yang terorganisir.Berdasarkan pola gerak inilah terbentuk pola gerak dasar. Diantara pola gerak itu, ada pola gerak dominant..Dikatakan dominankarena menjadi landasan utama untuk menguasai ketrampilan gerak dasar dengan baik. Untuk mendapatkan hasil yang akurat,dalam penelitian penulis menggunakan pendekatan kualitatif. Rancangan penelitian yang diterapkan atau digunakan mengacu pada model spiral yang dimulai dengan Perencanaan,pelaksanaan tindakan,observasi dan refleksi.Pengumpulan data yang diperlukan dengan tehnik wawancara, observasi dan tes.kemudian data yang terkumpul diolah,dianalisis sehingga menghasilkan penelitian yang baik dengan menggunakan tingkat pengecekan keabsahan data dengan tehnik trimulasi, ember check dan audit trail. Perencanaan pembelajaran dasar-dasar lompat jauh dengan menggunakan media kardus dimulai dengan mengobservasi siswa sampai sejauhmana kemampuan dasar pada siswa dalam pembelajaran lompat jauh.pelaksanaan pembelajaran lompat jauh dengan menggunakan media kardus yaitu siswa di bagi dalam beberapa kelompok yang telah ditentukan,kemudian siswa mencoba melakukan gerakan lompat jauh melompat kardus yang telah disediakan. Hasil yang diperoleh dari pelaksanaan pembelajaran ini sangat memuaskan terlihat dari hasil tesyang diperoleh dari awal kegiatan dan akhir

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > UPI Kampus Sumedang > PGSD Penjas UPI Kampus Sumedang
Divisions: UPI Kampus Sumedang > PGSD Penjas UPI Kampus Sumedang
Depositing User: UPI Kampus Sumedang
Date Deposited: 20 Jan 2014 07:55
Last Modified: 20 Jan 2014 07:55
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/5340

Actions (login required)

View Item View Item