ANALISIS KUALITATIF KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR PADA MATERI BANGUN DATAR (Penelitian Kualitatif Deskriptif Pokok Bahasan Keliling dan Luas Persegi dan Persegi Panjang Pada kelas IV di Salah Satu Sekolah Dasar di Kecamatan Bungursari Kabupaten Purwakarta Tahun Ajaran 2019/2020)

Ati Sumiati, - (2020) ANALISIS KUALITATIF KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR PADA MATERI BANGUN DATAR (Penelitian Kualitatif Deskriptif Pokok Bahasan Keliling dan Luas Persegi dan Persegi Panjang Pada kelas IV di Salah Satu Sekolah Dasar di Kecamatan Bungursari Kabupaten Purwakarta Tahun Ajaran 2019/2020). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PGSD_1605096_Title.pdf

Download (498kB)
[img] Text
S_PGSD_1605096_Chapter1.pdf

Download (282kB)
[img] Text
S_PGSD_1605096_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (455kB)
[img] Text
S_PGSD_1605096_Chapter3.pdf

Download (393kB)
[img] Text
S_PGSD_1605096_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (713kB)
[img] Text
S_PGSD_1605096_Chapter5.pdf

Download (138kB)
[img] Text
S_PGSD_1605096_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Matematika merupakan salah satu disiplin ilmu yang terdiri dari beberapa konsep di dalamnya, konsep-konsep tersebut saling berkaitan antara satu sama lain. Keterkaitan setiap konsep pada matematika disebut dengan kemampuan koneksi matematika. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian kualitatif deskriptif yang menggunakan beberapa teknik dalam pengambilan data diantaranya yaitu menggunakan teknik tes berupa 5 soal uraian koneksi matematis yang pada setiap soal memuat indikator koneksi matematis yang akan diukur, dan non tes berupa wawancara. Dari hasil tes serta wawancara yang telah dilakukan menunjukan bahwa setiap peserta didik memiliki kemampuan koneksi matematika yang beragam. Mulai dari subjek yang memiliki kategori baik cukup dan kurang. Berdasarkan hasil penelitian tersebut ada subjek penelitian dengan kemampuan penyelesaian matematika yang baik, ada pula siswa yang mengerti, namun belum mampu membuat koneksi matematika dalam menyelesaikan permasalahan yang diberikan oleh peneliti. Selain itu terdapat subjek penelitian yang mengalami kesulitan dalam mengaitkan materi yang telah dipelajari sebelumnya dengan materi yang akan dipelajarinya, sehingga berimbas pada kesulitan langkah-langkah penyelesaian pada soal. Kata kunci: Koneksi Matematis Mathematics is a scientific discipline that consists of several concepts in it, these concepts are interrelated with one another. The relevance of each concept in mathematics is called the mathematical connection ability. This type of research is descriptive qualitative research that uses several techniques in data collection, including using a test technique in the form of 5 mathematical connection description questions in which each question contains a mathematical connection indicator to be measured, and non-test in the form of interviews. From the results of tests and interviews that have been conducted, it shows that each student has various mathematical connection skills. Starting from a subject that has good enough and less categories. Based on the results of this study, there are research subjects with good mathematical solving abilities, there are also students who understand, but have not been able to make mathematical connections in solving problems given by the researcher. In addition, there are research subjects who have difficulty linking the material that has been previously studied with the material to be studied, so that it affects the difficulty of solving steps on the problem. Keywords: Mathematical Connection

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Koneksi Matematis
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: UPI Kampus Purwakarta > PGSD UPI Kampus Purwakarta
Depositing User: ati sumiati
Date Deposited: 03 Sep 2020 02:11
Last Modified: 03 Sep 2020 02:11
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/52195

Actions (login required)

View Item View Item