PREPARASI DAN UJI SWELLING RATIO HIDROGEL BERBAHAN DASAR POLIVINIL ALKOHOL (PVA) BIOFLOKULAN TAD

Mudin , Abdullah Imam (2013) PREPARASI DAN UJI SWELLING RATIO HIDROGEL BERBAHAN DASAR POLIVINIL ALKOHOL (PVA) BIOFLOKULAN TAD. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_KIM_1003185_Title.pdf

Download (351kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KIM_1003185_Abstract.pdf

Download (246kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KIM_1003185_Table_of_Content.pdf

Download (264kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KIM_1003185_Chapter1.pdf

Download (188kB) | Preview
[img] Text
S_KIM_1003185_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (494kB)
[img]
Preview
Text
S_KIM_1003185_Chapter3.pdf

Download (341kB) | Preview
[img] Text
S_KIM_1003185_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
S_KIM_1003185_Chapter5.pdf

Download (246kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KIM_1003185_Bibliography.pdf

Download (261kB) | Preview
[img] Text
S_KIM_1003185_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (839kB)

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang preparasi dan karakterisasi Hidrogel berbahan dasar Polivinil Alkohol (PVA)-Bioflokulan TAD dengan Crosslingker Glutaraldehid. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komposisi dan suhu terhadap hidrogel. Hidrogel berbahan PVA-Bioflokulan TAD dibuat dengan variasi komposisi PVA dan Bioflokulan TAD pada suhu reaksi 25oC dan 30oC. Uji kinerja yang dilakukan adalah swelling ratio. Ukuran pori hidrogel dikarakterisasi dengan menggunakan Scanning Electron Microscope (SEM). Hasil percobaan menunjukkan bahwa swelling ratio meningkat sejalan dengan meningkatnya komposisi PVA yang ditambahkan. Hasil uji Swelling ratio (SR), hidrogel PVA dengan komposisi PVA 10 mL, Bioflokulan TAD 0 mL, crosslink 5 mL memiliki SR 70,61% dan 69,4 % pada masing-masing suhu 25 oC dan 30 oC. Sedangkan hidrogel berbahan PVA2/TAD1 dengan komposisi PVA 7,5 mL, Bioflokulan TAD 2,5 mL, crosslink 5 mL memiliki SR 52,14 % pada suhu 25 oC dan 47,13 % pada suhu 30oC. Ukuran pori hidrogel mempengaruhi swelling ratio, semakin kecil ukuran pori hidrogel semakin kecil swelling ratio yang didapatkan. Berdasarkan hasil uji SEM Hidrogel berbahan PVA pada masing-masing suhu 25oC dan 30 oC memiliki ukuran pori berkisar 0,045 – 0,09 µm dan 0,02 – 0,085µm. Sedangkan Hidrogel berbahan PVA2/TAD1 pada suhu 30 oC memiliki permukaan yang lebih halus. Kata Kunci : PVA, Bioflokulan TAD, Crosslink, Swelling Ratio

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Kimia > Program Studi Pendidikan Kimia
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Kimia > Program Studi Pendidikan Kimia
Depositing User: Riki N Library ICT
Date Deposited: 19 Dec 2013 07:32
Last Modified: 19 Dec 2013 07:32
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/4326

Actions (login required)

View Item View Item