KINERJA PEGAWAI TATA USAHA DALAM PENINGKATAN MULU LAYANAN PENDIDIKAN DI SMAN 1 PAMANUKAN KABUPATEN SUBANG

Rifqi Gifari, - (2019) KINERJA PEGAWAI TATA USAHA DALAM PENINGKATAN MULU LAYANAN PENDIDIKAN DI SMAN 1 PAMANUKAN KABUPATEN SUBANG. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_ADP_1506946_Title.pdf

Download (519kB)
[img] Text
S_ADP_1506946_Chapter1.pdf

Download (143kB)
[img] Text
S_ADP_1506946_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (199kB)
[img] Text
S_ADP_1506946_Chapter3.pdf

Download (153kB)
[img] Text
S_ADP_1506946_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (976kB)
[img] Text
S_ADP_1506946_Chapter5.pdf

Download (115kB)
[img] Text
S_ADP_1506946_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (339kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Rifqi Gifari Aceng Muhtaram Mirfani Abu Bakar ABSTRAK Penelitian ini berjudul “Kinerja Pegawai Tata Usaha dalam Peningkatan Mutu Layanan Pendidikan di SMAN 1 Pamanukan Kabupaten Subang”. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkaji efektivitas kinerja pegawai tata usaha di tengah permasalahan yang terjadi di SMAN 1 Pamanukan dalam upaya meningkatkan dan mempertahankan mutu layanan pendidikan. Alasan dilaksanakannya penelitian karena peneliti merasa tertatik untuk mengkaji kinerja pegawai TU yang baik di tengah permasalahan kepemimpinan kepala sekolah yang kurang mengayomi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Temuan penelitian menghasilkan nilai yang diterapkan pada diri pegawai Tata Usaha berupa nilai kejujuran, disiplin, ikhlas, serta fokus pada pekerjaan. Serta pembagian dan pelaksanaan tugas sesuai dengan SOP (Standar Oprasional Prosedur) yang menjadikan pegawai Tata Usaha mencapai kinerja yang baik serta efektif. Dukungan yang didapatkan dari berbagai pihak untuk pegawai Tata Usaha dalam pelaksanaan tugas dan pekerjaannya sehari-hari berupa dukungan moril dan materil. Imbas kondisi sekolah terhadap pelaksanaan kegiatan belajar mengajar di dan mutu layanan pendidikan SMAN 1 Pamanukan Kabupaten Subang bahwasannya tidak terdapat pengaruh yang signifikan dengan adanya kondisi sekolah (kepemimpinan yang kurang mengayomi) terhadap pelaksanaan kegiatan belajar-mengajar di sekolah maupun terhadap mutu layanan administrasi di SMAN 1 Pamanukan Kabupaten Subang, dibuktikan dengan data rapor mutu SMAN 1 Pamanukan yang dikeluarkan oleh : Rapor Mutu 2018 Direktorat Jenderal Dasar dan Menengah Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Kata Kunci: kinerja, pegawai tata usaha, mutu layanan

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: kinerja, pegawai tata usaha, mutu layanan
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Administrasi Pendidikan
Depositing User: Rifqi Gifari
Date Deposited: 19 Mar 2020 04:55
Last Modified: 19 Mar 2020 04:55
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/40041

Actions (login required)

View Item View Item