PROGRAM PENGHIJAUAN DI SEKOLAH DASAR DALAM PEMBELAJARAN IPA DENGAN METODE PROBLEM BASED LAERNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN KEPEDULIAN SISWA PADA LINGKUNGAN

Endang, - (2017) PROGRAM PENGHIJAUAN DI SEKOLAH DASAR DALAM PEMBELAJARAN IPA DENGAN METODE PROBLEM BASED LAERNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN KEPEDULIAN SISWA PADA LINGKUNGAN. S2 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
T_PD_1303045_Title.pdf

Download (440kB)
[img] Text
T_PD_1303045_Abstract.pdf

Download (349kB)
[img] Text
T_PD_1303045_Table_of_Content.pdf

Download (500kB)
[img] Text
T_PD_1303045_Chapter1.pdf

Download (410kB)
[img] Text
T_PD_1303045_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (746kB)
[img] Text
T_PD_1303045_Chapter3.pdf

Download (1MB)
[img] Text
T_PD_1303045_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (776kB)
[img] Text
T_PD_1303045_Chapter5.pdf

Download (257kB)
[img] Text
T_PD_1303045_Bibliography.pdf

Download (525kB)
[img] Text
T_PD_1303045_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Kepedulian siswa khususnya siswa kelas IV SDN Tegaltaman I pada lingkungan cenderung masih rendah dalam hal menjaga kebersihan, keindahan, dan ketertiban (K3) di lingkungan sekolahnya. Hal ini mengakibatkan lingkungan sekolah terlihat tidak nyaman dan mengakibatkan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran dan hasil belajar siswa belum maksimal. Tindakan yang dilakukan untuk memecahkan permasalahan tersebut adalah dengan membuat sebuah program penghijauan di sekolah dasar dalam pembelajaran IPA dengan menerapkan model Problem Based Learning untuk membelajarkan materi perubahan lingkungan pada siswa kelas IV SD Negeri Tegaltaman I Kabupaten Indramayu. Penelitian ini menggunakan rancangan metode eksperimen semu (quasi experiment). Model desain penelitian eksperimen yang digunakan adalah “Nonequivalent control group design”. Jenis data yang digunakan berupa data kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian yang diperoleh berupa hasil tes dan non tes. Pengumpulan data dilakukan dengan pretest dan posttest untuk mengukur pemahaman siswa terhadap konsep IPA, format observasi dan angket untuk mengumpulkan data yang berhubungan dengan sikap kepedulian siswa pada lingkungannya. Disimpulkan bahwa program penghijauan di sekolah dasar dalam pembelajaran IPA dengan menerapkan model Problem Based Learning dapat meningkatkan kepedulian siswa pada lingkungan.----------The students' concern, especially the fourth grade students of SDN Tegaltaman I in the environment, is still low in terms of maintaining cleanliness, beauty and order (K3) in their school environment. This resulted in the school environment looks uncomfortable and resulted in student activity in the learning process and student learning outcomes have not been maximized. The action taken to solve the problem is to make a program of greening in elementary school in science learning by applying Problem Based Learning model to membelajarkan environmental change material in fourth grade students of SD Negeri Tegaltaman I Kabupaten Indramayu. This research uses the design of quasi experiment method. The experimental research design model used is "Nonequivalent control group design". Types of data used in the form of quantitative and qualitative data. The results obtained are test results and non test. Data collection was done by pretest and posttest to measure students' understanding of IPA concept, observation format and questionnaire to collect data related to student's caring attitude to their environment. It was concluded that greening program in elementary school in science teaching by applying Problem Based Learning model can increase students' awareness to environment.

Item Type: Thesis (S2)
Additional Information: No. Panggil:T PD END p-2017; Pembimbing: I. Hertien Koosbandiah; NIM: 1303045
Uncontrolled Keywords: Program penghijauan, Metode Problem Based Learning (PBL), pemahaman konsep IPA, sikap kepedulian siswa pada lingkungan.
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Pendidikan Dasar S-2
Depositing User: Mrs. Santi Santika
Date Deposited: 23 Aug 2018 06:56
Last Modified: 23 Aug 2018 06:56
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/31022

Actions (login required)

View Item View Item