PEMBELAJARAN MASSAGE LANJUTAN SEBAGAI RENCANA KARIER BAGI TUNANETRA DI PSBN WYATA GUNA BANDUNG

Maspida, - (2017) PEMBELAJARAN MASSAGE LANJUTAN SEBAGAI RENCANA KARIER BAGI TUNANETRA DI PSBN WYATA GUNA BANDUNG. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PKH_1307884_Titlle.pdf

Download (318kB)
[img] Text
S_PKH_1307884_Abstract.pdf

Download (173kB)
[img] Text
S_PKH_1307884_Tanle_of_content.pdf

Download (137kB)
[img] Text
S_PKH_1307884_Chapter1.pdf

Download (186kB)
[img] Text
S_PKH_1307884_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (285kB)
[img] Text
S_PKH_1307884_Chapter3.pdf

Download (207kB)
[img] Text
S_PKH_1307884_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (159kB)
[img] Text
S_PKH_1307884_Chapter5.pdf

Download (172kB)
[img] Text
S_PKH_1307884_Bibliography.pdf

Download (126kB)
[img] Text
S_PKH_1307884_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (279kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini berjudul “ Pembelajaran Massage Lanjutan Sebagai Rencana Karier Bagi Tunanetra di PSBN Wyata Guna Bandung” di latarbelakangi oleh keadaan dilapangan yang penulis temukan, Sampai saat ini hanya sedikit anak disabilitas yang dapat bersaing dan memiliki karier yang layak, karena kompleksnya permasalahan dan dampak yang di timbulkan oleh kekurangan yang mereka miliki. oleh karena dari itu, sekola dituntut untuk memberikan pelayanan bimbingan karier agar para penyandang disabilitas memiliki skill yang dapat di manfaatkan setelah mereka keluar dari pendidikan tersebut. Seperti di PSBN Wyata Guna Bandung setiap hari senin sampai hari jumat mengadakan kegiatan pembelajaran salah satunya yaitu massage lanjutan untuk melatih skill tunanetra dalam bidang jasa. Massage adalah suatu seni gerak tangan atau cara penyembuhan yang menggunakan gerakan tangan atau atau alat terhadap jaringan tubuh yang lunak. Tujuan penelitian ini untuk memperoleh gambaran tentang pembelajaran massage lanjutan sebagai rencana karier bagi tunanetra di PSBN Wyata Guna Bandung. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan dengan menggunakan metode deskriptif. Subjek penelitian dalam penelitian adalah pembelajaran massage lanjutan dan peserta didik tunanetra yang terdapat di PSBN Wyata Guna. Proses penelitian ini dilakukan melalui proses observasi, wawancara dan studi dokumentasi. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah pembelajaran yang dilakukan di PSBN wyata Guna Bandung sudah berjalan dengan baik meski terdapat hambatan-hambatan pada saat pelaksanaannya seperti media pembelajaran, sulit di dapatnya buku pelajaran dan lain sebagainya, alasannya yaitu setiap peserta didik yang mengikuti pembelajaran massage sudah dapat berkerja dimasyarakat. Pada setiap semester peserta didik diminta untuk mencari pelanggan untuk di pijat dan pada tahun kedua peserta didik ditempatkan praktik magang di IP dari hasil praktik yang dilakukan pelanggan merasa puas dengan pelayanan yang diberikan oleh peserta didik. Sudah banyak lulusan dari PSBN yang berkerja di klinik-klinik pijat dan bahkan menjadi instruktur di PSBN Wyata Guna Badung. Diharapkan hasil penelitian ini dapat dijadikan suatu acuan agar peserta didik tunanetra dapat menentukan karier yang sesuai dengan kemampuan dan mudah untuk dilakukan, Kata Kunci: Pembelajaran Massage Lanjutan, Peserta Didik Tunanetra, Karier, This research entitled "Advanced Massage Learning as a Career Plan for the Blind People in PSBN Wyata Guna Bandung" in the background by the state of the field that the authors found, Until now only a handful of children with disabilities who can compete and have a decent career, because the complexity of problems and impacts in caused by the deficiencies they have. therefore, sekola is required to provide career guidance services so that persons with disabilities have skills that can be utilized after they get out of the education. As in PSBN Wyata Guna Bandung every Monday to Friday held a learning activity one of which is continued massage to train skilled blind in the field of services. Massage is an art of hand motion or a healing method that uses hand gestures or tools against soft tissues. The purpose of this study is to obtain an overview of advanced massage learning as a career plan for the visually impaired in PSBN Wyata Guna Bandung. This research uses qualitative approach and by using descriptive method. Research subjects in the study are advanced massage learning and students with visual impairment found in PSBN Wyata Guna. The process of this research is done through the process of observation, interview and documentation study. The results obtained in this study is the learning done in PSBN wyata Guna Bandung is running well despite there are obstacles in the implementation such as learning media, difficult in the book textbook and so forth, the reason is that every learner who follows massage learning has been able to work in the community. In each semester learners are asked to find customers for the massage and in the second year learners are placed internship practices in IP from the results of the practice that customers feel satisfied with the services provided by learners. There are many graduates from PSBN who work in massage clinics and even become instructors at PSBN Wyata Guna Badung. It is expected that the results of this study can be used as a reference for visually impaired students to determine a career in accordance with the ability and easy to do, Keywords: Advanced Massage Learning, Blind Student, Career,

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: No. Panggil : S PKH MAS p-2017; Pembimbing : I. Eban, II. Yuyus Suherman; NIM. 1307889
Uncontrolled Keywords: pembelajaran massage lanjutan, peserta didik tunanetra, karier, advanced massage learning, blind student, career
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Biasa
Depositing User: Mrs Euis Supriyati
Date Deposited: 21 Aug 2018 06:05
Last Modified: 21 Aug 2018 06:05
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/30813

Actions (login required)

View Item View Item