PENGARUH PENGENDALIAN INTERN DAN PENGELOLAAN BARANG MILIK DAERAH TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH SE-BANDUNG RAYA

    Kirana, Gamelia (2016) PENGARUH PENGENDALIAN INTERN DAN PENGELOLAAN BARANG MILIK DAERAH TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH SE-BANDUNG RAYA. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

    Abstract

    Kualitas laporan keuangan dapat dilihat dari penilaian auditor eksternal. Hasil penilaian auditor menunjukkan ada beberapa indikator yang dapat mempengaruhi berkualitasnya laporan keuangan, diantaranya pengelolaan aset daerah dan pengendalian intern. Barang milik daerah merupakan salah satu elemen yang harus dikelola secara baik demi mendapatkan laporan keuangan yang berkualitas. Dan dalam pengelolaan barang milik daerah yang baik dibutuhkan pengendalian intern. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh pengelolaan barang milik daerah dan pengendalian intern terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah.
    Penelitian ini merupakan penelitian yang menggunakan metode deskriptif verifikatif untuk menguji dan memberikan gambaran dari ketiga variabel tersebut. Populasi dalam penelitian ini adalah Pemerintah Daerah se-Bandung Raya. Pemilihan sampel dengan metode sampling jenuh. Analisis yang digunakan adalah SEM-PLS.
    Hasil pengujian menunjukkan bahwa: 1) Pengendalian intern berpengaruh signifikan positif terhadap kualitas laporan keuangan Pemerintah Daerah; 2) Pengelolaan barang milik daerah berpengaruh signifikan positif terhadap kualitas laporan keuangan Pemerintah Daerah; dan 3) Pengendalian intern berpengaruh signifikan positif terhadap pengelolaan barang milik daerah.;--- Quality of financial report seen from external auditor’s opinion. There’s several indicators that can damage to financial report, among assets and internal control. Assets is one of the elements that must be managed properly in order to produce quality financial report. And it’s also required internal control to manage asset. The objective of this study aims to examine the effect of local asset management and internal control toward the quality of local government’s financial reports.
    This study used descriptive verification method for examine and describe of the three variables. Population in this study were local governments in Bandung area. Sample selection used census method, and obtained were 35 respondents. This study used SEM-PLS analysis.
    The result of this study are: 1) there is positive and significant effect between internal control and quality of government financial report; 2) there is positive and significant effect between local asset management and quality of government financial report; and 3) there is positive and significant effect between internal control and local asset management.

    [thumbnail of S_PEA_1203929_Title.pdf]
    Preview
    Text
    S_PEA_1203929_Title.pdf

    Download (128kB) | Preview
    [thumbnail of S_PEA_1203929_Abstract.pdf]
    Preview
    Text
    S_PEA_1203929_Abstract.pdf

    Download (196kB) | Preview
    [thumbnail of S_PEA_1203929_Table_of_Content.pdf]
    Preview
    Text
    S_PEA_1203929_Table_of_Content.pdf

    Download (365kB) | Preview
    [thumbnail of S_PEA_1203929_Chapter 1.pdf]
    Preview
    Text
    S_PEA_1203929_Chapter 1.pdf

    Download (332kB) | Preview
    [thumbnail of S_PEA_1203929_Chapter 2.pdf] Text
    S_PEA_1203929_Chapter 2.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (320kB)
    [thumbnail of S_PEA_1203929_Chapter 3.pdf]
    Preview
    Text
    S_PEA_1203929_Chapter 3.pdf

    Download (340kB) | Preview
    [thumbnail of S_PEA_1203929_Chapter 4.pdf] Text
    S_PEA_1203929_Chapter 4.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (657kB)
    [thumbnail of S_PEA_1203929_Chapter 5.pdf]
    Preview
    Text
    S_PEA_1203929_Chapter 5.pdf

    Download (140kB) | Preview
    [thumbnail of S_PEA_1203929_Bibliography.pdf]
    Preview
    Text
    S_PEA_1203929_Bibliography.pdf

    Download (204kB) | Preview
    [thumbnail of S_PEA_1203929_Appendix 1.pdf] Text
    S_PEA_1203929_Appendix 1.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (150kB)
    [thumbnail of S_PEA_1203929_Appendix 2.pdf] Text
    S_PEA_1203929_Appendix 2.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (275kB)
    Official URL: http://repository.upi.edu
    Item Type: Thesis (S1)
    Additional Information: No. Panggil: S PEA KIR p 2016 Pembimbing: I. Toni Heryana
    Uncontrolled Keywords: Pengelolaan Barang Milik Daerah, Pengendalian Intern dan Kualitas Laporan Keuangan, Local Assets Management, Internal Control and Quality of Financial Report
    Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
    Divisions: Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi (non kependidikan)
    Depositing User: Mr mhsinf 2017
    Date Deposited: 21 Aug 2017 05:51
    Last Modified: 21 Aug 2017 05:51
    URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/25022

    Actions (login required)

    View Item View Item