PENGARUH LINGKUNGAN SOSIO-EKONOMI KELUARGA DAN LINGKUNGAN SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI : Survei Pada Siswa Kelas XI IPS SMA Negeri di Wilayah di III Kab. Bandung

Firdaus, Fachri (2013) PENGARUH LINGKUNGAN SOSIO-EKONOMI KELUARGA DAN LINGKUNGAN SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI : Survei Pada Siswa Kelas XI IPS SMA Negeri di Wilayah di III Kab. Bandung. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_PEK_0906529_Title.pdf

Download (292kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PEK_0906529_Abstract.pdf

Download (232kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PEK_0906529_Table_Of_Content.pdf

Download (302kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PEK_0906529_Chapter1.pdf

Download (361kB) | Preview
[img] Text
S_PEK_0906529_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (577kB)
[img]
Preview
Text
S_PEK_0906529_Chapter3.pdf

Download (699kB) | Preview
[img] Text
S_PEK_0906529_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (974kB)
[img]
Preview
Text
S_PEK_0906529_Chapter5.pdf

Download (183kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PEK_0906529_Bibliography.pdf

Download (244kB) | Preview
[img] Text
S_PEK_0906529_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (285kB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh penemuan adanya masalah, dimana data menunjukkan terjadi penurunan prestasi belajar siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) di Kabupaten Bandung pada Ujian Nasional mata pelajaran ekonomi. Metode penelitian yang digunakan adalah survei explanatory. Yang menjadi subjek pada penelitian adalah siswa kelas XI IPS SMA Negeri di Wilayah III Kab. Bandung. Sedangkan yang menjadi objek penelitian adalah prestasi belajar dan faktor yang mempengaruhinya yaitu lingkungan sosio-ekonomi keluarga dan lingkungan sekolah. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran prestasi belajar siswa serta bagaimana pengaruh dari kedua variabel independen terhadap prestasi belajar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan dari lingkungan sosio-ekonomi keluarga dan lingkungan sekolah terdahap prestasi belajar siswa. Hasil penelitian ini dapat menjadi gambaran bahwa kedua variabel independen mempunyai peran yang penting di dalam peningkatan prestasi belajar siswa. Yang artinya, semakin baik lingkungan sosio-ekonomi keluarga dan lingkungan sekolah maka akan semakin baik pula pencapaian prestasi belajar siswa. The problem in this research contents is about the decreasing of student score on National Exam especially in economic subject. Based on the data from Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat, student’s academic achievement have decreasing year after year. The kind of this research is survey explanatory. The subject of this research is social science grade eleventh of third region Kabupaten Bandung. The object research is the effects of family’s socio-economic environment and school environment on the student’s academic achievement. The aim of the research was to find out the data of student’s achievment and the relationship of these independent variables toward student’s academic achievement. Based on the result, there is significant and positive effect of family’s socio-economic environment and school environment on the student’s academic achievement. This result suggest that the better family’s socio-economic environment and school environment the better also student’s academic achievement.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis > Pendidikan Ekonomi dan Koperasi
Divisions: Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis > Pendidikan Ekonomi dan Koperasi
Depositing User: DAM STAF Editor
Date Deposited: 18 Oct 2013 07:55
Last Modified: 18 Oct 2013 07:55
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/2417

Actions (login required)

View Item View Item