KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA SMK PERTANIAN DALAM PEMBELAJARAN PENGELOLAAN LINGKUNGAN DENGAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL)

Meidawati, Risa (2013) KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA SMK PERTANIAN DALAM PEMBELAJARAN PENGELOLAAN LINGKUNGAN DENGAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_BIO_0900714_Title.pdf

Download (152kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_BIO_0900714_Abstract.pdf

Download (214kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_BIO_0900714_Table of Content.pdf

Download (229kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_BIO_0900714_Chapter1.pdf

Download (155kB) | Preview
[img] Text
S_BIO_0900714_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (318kB)
[img]
Preview
Text
S_BIO_0900714_Chapter3.pdf

Download (301kB) | Preview
[img] Text
S_BIO_0900714_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (469kB)
[img]
Preview
Text
S_BIO_0900714_Chapter5.pdf

Download (137kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_BIO_0900714_Bibliography.pdf

Download (278kB) | Preview
[img] Text
S_BIO_0900714_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini berjudul Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa SMK Pertanian Dalam Pembelajaran Pengelolaan Lingkungan Dengan Problem Based Learning (PBL). Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kemampuan berpikir kreatif siswa SMK Pertanian sebelum, selama dan setelah proses pembelajaran pengelolaan lingkungan dengan PBL. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh besarnya tingkat persaingan era globalisasi yang menimbulkan berbagai tantangan, dimana kondisi tersebut membuat siswa SMK dituntut untuk memiliki kemampuan berpikir secara kreatif dan piawai mencari pemecahan untuk semua masalah-masalah yang dihadapinya. Penelitian ini dilakukan di kelas XI-3 ATPH SMK Pertanian Pembangunan Negeri Lembang yang terdiri atas 30 orang siswa. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah deskriptif. Instrumen yang digunakan berupa soal uraian dengan muatan-muatan kemampuan berpikir kreatif berjumlah 12 soal, lembar observasi, video dan angket respon siswa. Hasil yang diperoleh sebelum pembelajaran dilakukan menunjukkan bahwa siswa sudah memiliki kemampuan berpikir kreatif sebesar 65,8%. Selama pembelajaran dengan PBL berlangsung kemampuan berpikir kreatif siswa muncul sebesar 56,7%. Setelah pembelajaran dengan PBL kemampuan berpikir kreatif siswa meningkat menjadi 70,1%. Aspek yang sudah terkembangkan dengan baik dalam kemampuan berpikir kreatif adalah aspek kerincian sedangkan aspek kelancaran belum terkembangkan dengan baik. Kata kunci : Berpikir Kreatif, Problem Based Learning (PBL), Limbah Pertanian

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Biologi > Program Studi Pendidikan Biologi
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Biologi > Program Studi Pendidikan Biologi
Depositing User: DAM STAF Editor
Date Deposited: 18 Oct 2013 07:06
Last Modified: 18 Oct 2013 07:06
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/2397

Actions (login required)

View Item View Item