PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PUZZLE TERHADAP PENINGKATAN GERAK DASAR GULING DEPAN PADA PROGRAM EKSTRAKURIKULER SISWA SDN KECAMATAN TANJUNGSIANG KABUPATEN SUBANG

Fitriyah, Nurlaelatul (2016) PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PUZZLE TERHADAP PENINGKATAN GERAK DASAR GULING DEPAN PADA PROGRAM EKSTRAKURIKULER SISWA SDN KECAMATAN TANJUNGSIANG KABUPATEN SUBANG. S1 thesis, UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA.

[img]
Preview
Text
s_pgsd_penjas_1105987_title.pdf

Download (210kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_pgsd_penjas_1105987_table_of_content.pdf

Download (199kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_pgsd_penjas_1105987_chapter1.pdf

Download (270kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_pgsd_penjas_1105987_chapter2.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
s_pgsd_penjas_1105987_chapter3.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (530kB)
[img]
Preview
Text
s_pgsd_penjas_1105987_chapter4.pdf

Download (408kB) | Preview
[img] Text
s_pgsd_penjas_1105987_chapter5.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (209kB)
[img]
Preview
Text
s_pgsd_penjas_1105987_bibliography.pdf

Download (233kB) | Preview
[img] Text
s_pgsd_penjas_1105987_appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)

Abstract

Penelitian Eksperimen ini di latar belakangi oleh siswa yang mengalami kesulitan dan kurangnya menguasai pembelajaran gerak dasar lempar lembing, dengan kualitas gerak yang terbatas sehingga siswa tidak maksimal dalam mengembangkan kemampuan gerak dasar guling depanserta fasilitas olahraga yang tersedia masih terbatas. Penelitian yang berjudul “Pengaruh Penggunaan Media Puzzle Terhadap Peningkatan Gerak Dasar Guling Depan pada Program Ekstrakurikuler Siswa SDN Tanjungsiang Kecamatan Tanjungsiang Kabupaten Subang”, bertujuan untuk mengetahui bagaimana peningkatan kemampuan siswa dalam pembelajaran gerak dasar guling depan secara signifikan, dengan membandingkan antara penggunaan media puzzle dan tanpa penggunaan media puzzle (pembelajaran sebenarnya). Setelah diketahui adanya peningkatan secara signifikan dari kedua kelompok kemudian dibandingkan mana yang lebih baik secara signifikan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan menggunakan desain quasy eksperimen (no equivalent groups Pre-test post tes design) Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SDN Tanjungsiang Kecamatan Tanjungsiang Kabupaten Subang dan sampelnya yang digunakan yaitu seluruh siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler sebanyak 26 siswa dibagi dua kelas masing-masing 13 siswa. Data diperoleh dari hasil tes gerak dasar guling depan dari hasil pretes dan postes, dengan diberikan perlakuan sebanyak 12 kali pertemuan. Berdasarkan dilihat T hitung (-0,5) < dari T tabel (2,064). Kriteria yang ditetapkan pada uji t adalah Ho diterima jika T hitung (-0,5) < dari T tabel dan Ho ditolak jika T hitung (-0,5) > dari T tabel dengan ketentuan taraf nyata 0,05 dan dk = (n1 + n2 – 2) (13+13 – 2 = 24), maka T hitung (-0,5) < dari T tabel (2,064). Hal ini terbukti bahwa hipotesis diterima artinya Oleh karena nilai t (0,5) berada diantara -2,064 dan 2,064 maka hipotesisnya (Ho) diterima. Maka dapat disimpulkan berdasarkan hasil analisis yang diperoleh penelitian ini menunjukkan pada perbandingan rata-rata Pre-test terlihat bahwa rata-rata kelas kontrol lebih baik daripada kelas eksperimen. Setelah kedua kelas mengalami proses belajar mengajar kemudian diuji sehingga menghasilkan nilai post-test terlihat bahwa rata-rata kedua kelas mengalami kenaikan. Namun, rata-rata kelas eksperimen, dimana kelas eksperimen diberikan perlakuan Media Puzzle, menjadi lebih tinggi daripada kelas kontrol.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: UPI Kampus Sumedang > PGSD Penjas UPI Kampus Sumedang
Depositing User: UPI Kampus Sumedang
Date Deposited: 22 Mar 2016 03:07
Last Modified: 22 Mar 2016 03:07
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/19789

Actions (login required)

View Item View Item