PENGARUH PENERAPAN TEKNIK SAVI (SOMATIS, AUDITORI, VISUAL,INTELEKTUAL) TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN PESERTA DIDIK DI SEKOLAH DASAR:(Penelitian Studi Eksperimen Pada Peserta Didik Kelas V SDN 12 Ciseureuh Kabupaten Purwakarta Tahun Ajaran 2013/2014)

Zuniyawati, Rinna (2016) PENGARUH PENERAPAN TEKNIK SAVI (SOMATIS, AUDITORI, VISUAL,INTELEKTUAL) TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN PESERTA DIDIK DI SEKOLAH DASAR:(Penelitian Studi Eksperimen Pada Peserta Didik Kelas V SDN 12 Ciseureuh Kabupaten Purwakarta Tahun Ajaran 2013/2014). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
s_pwk_1004020_title.pdf

Download (276kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_pwk_1004020_abstract.pdf

Download (395kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_pwk_1004020_table_of_content.pdf

Download (287kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_pwk_1004020_chapter1.pdf

Download (318kB) | Preview
[img] Text
s_pwk_1004020_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
s_pwk_1004020_chapter3.pdf

Download (468kB) | Preview
[img] Text
s_pwk_1004020_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
s_pwk_1004020_chapter5.pdf

Download (261kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s_pwk_1004020_bibliography.pdf

Download (281kB) | Preview
[img] Text
s_pwk_1004020_appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya aktivitas pada pembelajaran membaca yang umumnya bersifat konvensional dan monoton sehingga membaca merupakan kegiatan menjenuhkan yang berdampak terhadap perkembangan kemampuan membaca pemahaman peserta didik di sekolah dasar. Teknik pembelajaran tepat dan inovatif untuk pembelajaran membaca pemahaman yakni teknik SAVI (Somatis, Auditori, Visual, Intelektual) yang melibatkan seluruh tubuh/pikiran dalam proses belajar. Penelitian ini dilakukan pada siswa kelas V SDN 12 Ciseureuh Purwakarta. Penelitian ini adalah penelitian studi eksperimen dengan variabel bebas teknik SAVI dan variabel terikat kemampuan membaca pemahaman. Desain penelitian yang digunakan adalah Nonequivalent control group design dengan cirri adanya pretes dan postes dalam penelitian. Sampel dalam penelitian ini dibagi ke dalam dua kelas yaitu kelas kontrol yang mendapat pembelajaran membaca pemahaman tanpa teknik SAVI dan kelas eksprimen yang memperoleh pembelajaran membaca pemahaman dengan teknik SAVI. Analisis instrumen penelitian dan lembar observasi merupakan penghitungan dan pengamatan yang perlu dilakukan guna mengetahui perbedaan kemampuan membaca pemahaman peserta didik yang memperoleh pembelajaran dengan menggunakan teknik SAVI dengan yang tidak menggunakan teknik SAVI. Hasil analisis data pre-test menunjukkan bahwa kedua kelas memiliki kemampuan yang sama terhadap kemampuan membaca pemahaman baik kelas control maupun kelas eksperimen. Sedang kandari data post-test menggunakan uji perbedaan parametrik diperoleh hasilt hitung>ttabel, Ha diterima.Artinya terdapat perbedaan kemampuan membaca pemahaman antara peserta didik yang memperoleh pembelajaran dengan menggunakan teknik SAVI dengan peserta didik yang memperoleh pembelajaran tanpa teknik SAVI.Selain itu, dari analisis lembar observasi terlihat bahwa guru dan siswa menunjukkan aktivitas yang positif dalam pembelajaran dengan menggunakan teknik SAVI. Hasil analisis indeks gain normal juga memperlihatkan bahwa peningkatan kemampuan membaca pemahaman kelas eksperimen jauh lebih besar dari pada kelas kontrol. Kiranya penelitian ini bermanfaat bagi perkembangan pendidikan. Kata Kunci :Teknik SAVI, Kemampuan Membaca Pemahaman.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: UPI Kampus Purwakarta
Date Deposited: 01 Mar 2016 00:50
Last Modified: 01 Mar 2016 00:50
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/19391

Actions (login required)

View Item View Item