PENERAPAN PENDEKATAN INKUIRI PADA PEMBELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA SEKOLAH DASAR

Arifenty, Regina (2015) PENERAPAN PENDEKATAN INKUIRI PADA PEMBELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA SEKOLAH DASAR. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PGSD_1103999_Title.pdf

Download (341kB)
[img] Text
S_PGSD_1103999_Abstract.pdf

Download (135kB)
[img] Text
S_PGSD_1103999_Tabel_of_Content.pdf

Download (234kB)
[img] Text
S_PGSD_1103999_Chapter1.pdf

Download (217kB)
[img] Text
S_PGSD_1103999_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (375kB)
[img] Text
S_PGSD_1103999_Chapter3.pdf

Download (379kB)
[img] Text
S_PGSD_1103999_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (577kB)
[img] Text
S_PGSD_1103999_Chapter5.pdf

Download (135kB)
[img] Text
S_PGSD_1103999_Bibliography.pdf

Download (211kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya kemampuan berpikir kritis siswa sekolah dasar pada pembelajaran IPS. Hal ini didasarkan pada hasil observasi awal, peneliti melihat siswa cenderung pasif saat proses pembelajaran. Penyebab hal tersebut dikarenakan pembelajaran IPS yang dilaksanakan menggunakan metode konvesional. Maka dilakukan penelitian tindakan untuk meningkatkan kualitas proses pembelajaran. Penelitian ini difokuskan ada penerapan pendekatan inkuiri pada pembelajaran IPS untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa. Tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah mendeskripsikan pelaksanaan dan peningkatan kemampuan berpikir kritis siswa dengan pendekatan inkuiri. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang mengadaptasi model Kemmis & Mc. Taggart dengan dua siklus. Penelitian dilakukan dalam setiap siklus dengan beberapa tahapan yang terdiri dari tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui lembar kerja siswa, observasi dan tes formatif. Berdasarkan hasil penelitian kemampuan berpikir kritis siswa mengalami peningkatan pada setiap siklus. Pada siklus I diperoleh kemampuan berpikir kritis berada pada kategori sedang dengan persentase 66,67 %. Pada siklus kedua, terjadi peningkatan kemampuan berpikir siswa dengan perolehan persentase 82 % yang menunjukan kategori tinggi. Simpulan dari penelitian ini yaitu pelaksanaan pembelajaran secara aktif dan mandiri siswa belajar memecahkan masalah yang dihadapi dan siswa terlatih untuk melaksanakan pembelajaran dengan menggunakan prinsip-prinsip penelitian ilmiah. Kemampuan berpikir kritis siswa mengalami peningkatan dengan penerapan pendekatan inkuiri. Hal ini dibuktikan dari hasil tindakan yang telah dilakukan selama dua siklus. Hasil penelitian ini dapat menjadi rekomendasi guru untuk menerapkan pendekatan inkuiri dalam proses pembelajaran, sehingga mampu mengembangkan kemampuan berpikir kritis siswa.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: No. Panggil : S PGSD ARI p-2015 Pembingbing : I. Tatat Hartati
Uncontrolled Keywords: pendekatan inkuiri, berpikir kritis
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pedagogik > PGSD Bumi Siliwangi
Depositing User: Staff DAM
Date Deposited: 05 Jan 2016 02:14
Last Modified: 05 Jan 2016 02:14
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/18979

Actions (login required)

View Item View Item