ANALISIS CITY BRANDING UNTUK MENINGKATKAN CITRA KOTA BATAM SERTA IMPLIKASINYA TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG WISATAWAN MANCANEGARA

Ramli, Rimayang Anggun Laras Prastianty (2014) ANALISIS CITY BRANDING UNTUK MENINGKATKAN CITRA KOTA BATAM SERTA IMPLIKASINYA TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG WISATAWAN MANCANEGARA. S2 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
T_MMB_1200966_Title.pdf

Download (177kB) | Preview
[img] Text
T_MMB_1200966_Abstract.docx

Download (21kB)
[img]
Preview
Text
T_MMB_1200966_Table_of_content.pdf

Download (152kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_MMB_1200966_Chapter1.pdf

Download (218kB) | Preview
[img] Text
T_MMB_1200966_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (490kB)
[img]
Preview
Text
T_MMB_1200966_Chapter3.pdf

Download (374kB) | Preview
[img] Text
T_MMB_1200966_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (588kB)
[img]
Preview
Text
T_MMB_1200966_Chapter5.pdf

Download (145kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_MMB_1200966_Bibliography.pdf

Download (248kB) | Preview
[img] Text
T_MMB_1200966_Appendix1.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (282kB)
[img] Text
T_MMB_1200966_Appendix2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (231kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Batam adalah kota yang memiliki hak otonomi daerah, Batam tidak memiliki sumber daya alam tetapi Batam terkenal dengan keramahan penduduk lokal dan sebagai kota industri. Namun, era globalisasi menuntut Batam untuk membuka pada banyak hal . Pariwisata , yang mengacu pada sebuah merek (city branding) yang harus dibuat untuk meningkatkan citra kota Batam serta meningkatkan keputusan berkunjung wisatawan mancanegara. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat keputusan berkunjung wisatawan mancanegara melalui variabel city branding dan citra kota. City branding merupakan proses atau usaha membentuk merek dari suatu kota untuk mempermudah pemilik kota tersebut untuk memperkenalkan atau mengkomunikasikan kotanya kepada target pasar (investor, tourist, talent, event), Tujuan city branding adalah agar kota tersebut dikenal luas (high awareness) dan mendapat persepsi yang baik. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif dan verifikatif, dan metode yang digunakan adalah explanatory survey dengan teknik sampling simple random sampling, maka diperoleh jumlah sampel sebesar 400 responden. Teknik analisis data dan uji hipotesis yang digunakan adalah path analyisis (analsis jalur). Hasil yang diperoleh dari penelitian ini bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan dari variabel city branding dan citra kota terhadap keputusan berkunjung wisatawan mancanegara. Adapun saran-saran terhadap pemerintah kota Batam khususnya Dinas Pariwista adalah memberikan pengetahuan seluas mungkin terhadap pengunjung tempat tujuan wisata mengenai slogan, logo, dan simbol visual Batam yang diimplementasikan melalui monumen, bangunan yang menarik, pintu gerbang pagar, menara, atau jembatan. Komponen kampanye pemasaran tersebut secara berkelanjutan dipromosikan melalui brosur, pamflet, tour-guide book, billboard, dan media promosi lainnya Kata Kunci: Wisatawan, Pariwisata, Kota Batam, City Branding, Keputusan berkunjung Batam is a city that has the right to autonomy, Batam do not have natural resources but Batam famous for its hospitality and the local population as an industrial city. However, the era of globalization requires Batam to open on a lot of things. Tourism, which refers to a brand (city branding) that must be made to improve the image of the city of Batam and improve decision visiting foreign tourists. The purpose of this study was to determine the level of foreign tourists visiting the decision through the variable city branding and image of the city. City branding is a process or attempt to form a brand of a city to make it easier to introduce the owners of the city or town communicate to the target market (investors, tourist, talent, events), The purpose of city branding is that the city is widely known (high awareness) and got the perception good. This type of research is descriptive and verification, and the method is using explanatory survey sampling technique of simple random sampling, the obtained sample size is 400 respondents. Techniques of data analysis and hypothesis testing is using Analyisis path (path analysis). The results obtained from this study that there is a positive and significant effect of the variable city branding and image of the city against the decision of foreign tourists visiting. As for suggestions on Batam city government, especially the Department of tourism is to provide the widest possible knowledge of the visitors a tourist destination on the slogans, logos, and visual symbols Batam implemented through monuments, interesting buildings, fence gates, towers, or bridges. Marketing campaign components in a sustainable manner promoted through brochures, pamphlets, tour-guide books, billboards, and other promotional media. Keywords : Travelers , Tourism , Batam , City Branding , Visit Decision

Item Type: Thesis (S2)
Additional Information: No. Panggil: T_MMB_RAM a-2014; Pembimbing : I. Ratih Hurriyati, II. Vanessa Gaffar
Uncontrolled Keywords: Wisatawan, Pariwisata, Kota Batam, City Branding, Keputusan berkunjung
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Magister Manajemen Bisnis
Depositing User: DAM staf
Date Deposited: 13 Aug 2015 03:20
Last Modified: 13 Aug 2015 03:20
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/16214

Actions (login required)

View Item View Item