EFEKTIVITAS MOVING DAN BLOCKING TERHADAP KEBERHASILAN SERANGAN BALASAN PADA PERTANDINGAN KUMITE CABANG OLAHRAGA KARATE

Djabar, Tanri Rizky (2014) EFEKTIVITAS MOVING DAN BLOCKING TERHADAP KEBERHASILAN SERANGAN BALASAN PADA PERTANDINGAN KUMITE CABANG OLAHRAGA KARATE. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_KOR_0907238_Abstract.pdf

Download (163kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOR_0907238_Title.pdf

Download (162kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOR_0907238_Table_Of_Content.pdf

Download (177kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOR_0907238_Chapter1.pdf

Download (342kB) | Preview
[img] Text
S_KOR_0907238_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (592kB)
[img]
Preview
Text
S_KOR_0907238_Chapter3.pdf

Download (390kB) | Preview
[img] Text
S_KOR_0907238_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (550kB)
[img]
Preview
Text
S_KOR_0907238_Chapter5.pdf

Download (169kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOR_0907238_Bibliography.pdf

Download (167kB) | Preview
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian terhadap keberhasilan serangan balasan yang diawali oleh moving dan blocking dalam pertandingan karate nomor kumite pada Kejuaraan Dunia Premier League 2013 di Jakarta. Masalah yang menjadi acuan penulis dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui manakah yang lebih efektif terhadap keberhasilan serangan balasan antara moving dan blocking. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Adapun teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik Purposive Sampling. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh atlet putra kelas -60 Kg, -75Kg dan +84 Kg yang loloske babak delapan besar pada Kejuaraan Dunia Karate Premier League 2013 di Jakarta. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teknik observasi langsung dengan menggunakan alat bantu berupa (handycam-minyDV). Teknik pengolahan dan analisis data menggunakan rumus prosentase. Kesimpulan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: pada kelas -60 Kg, -75 Kg, +84 Kg tingkat keberhasilan serangan balasan yang di awali moving sebesar 16% dan untuk tingkat keberhasilan serangan balasan yang di awali blocking sebesar 8%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa pada Kejuaraan Dunia Karate Premier League 2013 di Jakarta Moving merupakan yang lebih efektiv terhadap keberhasilan serangan balasan pada pertandingan kumite kelas -60 Kg, -75 Kg, +84 Kg.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: No. Panggil: S KOR SUP p-2014; Pembimbing : I. Dudung H. Cholil, II. Enjang Rahmat
Uncontrolled Keywords: media papan, bola voli
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan > Jurusan Pendidikan Kepelatihan
Depositing User: Mr. Hada Hidayat
Date Deposited: 17 Apr 2015 05:40
Last Modified: 17 Apr 2015 05:40
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/14369

Actions (login required)

View Item View Item