PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MEDIA AUGMENTED REALITY DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA: Penelitian Quasi Experiment pada Materi Organ Pencernaan Manusia di Kelas V Salah Satu Sekolah Dasar di Kabupaten Purwakarta

Winda Ros Citra, - (2025) PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MEDIA AUGMENTED REALITY DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA: Penelitian Quasi Experiment pada Materi Organ Pencernaan Manusia di Kelas V Salah Satu Sekolah Dasar di Kabupaten Purwakarta. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

This is the latest version of this item.

Abstract

Tantangan pada abad ke-21 menuntut siswa untuk mengembangkan kemampuan berpikir kritis. Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) memiliki potensi untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa, namun faktanya, kemampuan ini masih rendah. Penelitian ini menggunakan model Problem Based Learning berbantuan media Augmented Reality, bertujuan untuk mengetahui pengaruh dan peningkatan kemampuan berpikir kritis siswa pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) materi organ pencernaan manusia. Jenis penelitan yang digunakan adalah quasi expreriment, Non-Equivalent Control Group Design dan menggunakan teknik purposive sampling. Sampel yang digunakan yaitu kelas 5A dan 5B SDN 9 Nagrikaler. Hasil menunjukkan menggunaan model Problem Based Learning dengan media Augmented Reality lebih baik dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa dibandingkan model konvensional. Hal ini dibuktikan dari nilai uji N-Gain, kelas eksperimen memperoleh nilai rata-rata 69,47 yang berada pada kategori cukup efektif, sedangkan kelas kontrol memperoleh nilai rata-rata 53,28 yang termasuk pada kategori kurang efektif. Penggunaan model Problem Based Learning dengan media Augmented Reality juga dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa sebesar 52,9%. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu kemampuan berpikir kritis siswa pada kelas eksperimen mengalami peningkatan setelah mendapat perlakuan dengan model Problem Based Learning, dan terdapat pengaruh pada model Problem Based Learning terhadap kemampuan berpikir kritis siswa di kelas eksperimen. ----- The challenges of the 21st century require students to develop critical thinking skills. Learning Natural Sciences (IPA) has the potential to improve students' critical thinking skills, but in fact, this ability is still low. This study uses the Problem Based Learning model assisted by Augmented Reality media, aims to determine the effect and improvement of students' critical thinking skills in the subject of Natural Sciences (IPA) material on human digestive organs. The type of research used is quasi expreriment, Non-Equivalent Control Group Design and using purposive sampling technique. The samples used were class 5A and 5B SDN 9 Nagrikaler. The results show that using the Problem Based Learning model with Augmented Reality media is better in improving students' critical thinking skills than conventional models. This is evidenced from the N-Gain test value, the experimental class obtained an average value of 69.47 which is in the moderately effective category, while the control class obtained an average value of 53.28 which is included in the less effective category. The use of Problem Based Learning models with Augmented Reality media can also improve students' critical thinking skills by 52.9%. The conclusion of this study is that the critical thinking skills of students in the experimental class have increased after being treated with the Problem Based Learning model, and there is an effect on the Problem Based Learning model on students' critical thinking skills in the experimental class. Keywords: Problem-Based Learning, Augmented Reality, Critical Thinking Skills

[img] Text
S_PGSD_2100561_Title.pdf

Download (336kB)
[img] Text
S_PGSD_2100561_Chapter1.pdf

Download (69kB)
[img] Text
S_PGSD_2100561_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (318kB)
[img] Text
S_PGSD_2100561_Chapter3.pdf

Download (257kB)
[img] Text
S_PGSD_2100561_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (474kB)
[img] Text
S_PGSD_2100561_Chapter5.pdf

Download (44kB)
[img] Text
S_PGSD_2100561_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (14MB)
Official URL: https://repository.upi.edu/
Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: https://scholar.google.com/citations?hl=id&authuser=1&user=4UXgRJ0AAAAJ ID SINTA Dosen Pembimbing: Erna Suwangsih: 5993210 Wina Mustikaati: 6745735
Uncontrolled Keywords: Problem Based Learning, Augmented Reality, Kemampuan Berpikir Kritis Problem-Based Learning, Augmented Reality, Critical Thinking Skills
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: UPI Kampus Purwakarta > PGSD UPI Kampus Purwakarta
Depositing User: Wind Ros Citra
Date Deposited: 11 Feb 2025 07:21
Last Modified: 11 Feb 2025 07:21
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/130622

Available Versions of this Item

  • PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MEDIA AUGMENTED REALITY DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA: Penelitian Quasi Experiment pada Materi Organ Pencernaan Manusia di Kelas V Salah Satu Sekolah Dasar di Kabupaten Purwakarta. (deposited 11 Feb 2025 07:21) [Currently Displayed]

Actions (login required)

View Item View Item