IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN DAN GENDER UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN BERPIKIR KREATIF PADA PENDIDIKAN JASMANI

Dupri, - (2024) IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN DAN GENDER UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN BERPIKIR KREATIF PADA PENDIDIKAN JASMANI. S3 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat pengaruh model pembelajaran dan gender terhadap keterampilan berpikir kritis dan berpikir kreatif. Metode penelitian ini adalah experiment dengan desain factorial 2X2, populasi dari penelitian ini adalah siswa SMA N 1 Benai yang berjumlah 646 yang terdiri dari 3 tingkatan, sedangkan untuk penarikan sampel dilakukan dengan Teknik cluster random sampling untuk pemilihan tingkatan kelas yang dijadikan sampel dengan melakukan random selection terlebih dahulu dan untuk memilih kelas serta bentuk pelakuan yang diberikan kepada kelas tersebut dilakukan random assignment sehingga jumlah sampel penelitian ini berjumlah 68 siswa pada SMA kelas X6 dan X7 di SMA N 1 Benai. Instrument yang digunakan untuk mengukur keterampilan berpikir kritis siswa dengan menggunakan soal essay, sedangkan untuk mengukur keterampilan berpikir kreatif siswa menggunakan angket. Analisis yang digunakan untuk menjawab penelitian ini dengan menggunakan anova. Hasil dari penelitian ini menemukan terdapat pengaruh yang signifikan model pembelajaran dan gender dalam meningkatkan keterampilan berpikir kritis dan berpikir kreatif. Model problem based-learning lebih baik dalam meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa sedangkan model discovery learning lebih baik dalam meningkatkan keterampilan berpikir kreatif siswa. Siswa Perempuan lebih baik dalam mengembangkan keterampilan berpikir kritis, sedangkan siswa laki-laki lebih baik dalam mengembangkan keterampilan berpikir kreatif. Dengan demikian terdapat interaksi antara model pembelajaran dengan gender terhadap peningkatan keterampilan berpikir kritis dan berpikir kreatif siswa.

[img] Text
D_POR_2106654_Title.pdf

Download (511kB)
[img] Text
D_POR_2106654_Chapter1.pdf

Download (263kB)
[img] Text
D_POR_2106654_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (412kB)
[img] Text
D_POR_2106654_Chapter3.pdf

Download (521kB)
[img] Text
D_POR_2106654_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (850kB)
[img] Text
D_POR_2106654_Chapter5.pdf

Download (207kB)
[img] Text
D_POR_2106654_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (7MB)
Official URL: https://repository.upi.edu/
Item Type: Thesis (S3)
Additional Information: https://scholar.google.com/citations?hl=en&user=suVoj5EAAAAJ ID Sinta Dosen Pembimbing Adang Suherman: 5989871 Dian Budiana: 5984830 Tite Juliantine: 5995777
Uncontrolled Keywords: Problem based learning, discovery leraning, berpikir kritis, berpikir kreatif, pendidikan jasmani, dan gender Problem-based learning, discovery learning, critical thinking, thinking Creative, physical education, and gender.
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LB Theory and practice of education > LB2361 Curriculum
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Pendidikan Olahraga S-3
Depositing User: dupri
Date Deposited: 29 Oct 2024 07:53
Last Modified: 29 Oct 2024 07:53
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/128058

Actions (login required)

View Item View Item